Suara.com - Keterlibatan Helena Lim dan suami Sandra Dewi, Harvey Moeis dalam kasus korupsi timah hanyalah kaki tangan dari orang yang memiliki pengaruh lebih besar.
Iskandar Sitorus, Sekretaris DPP Indonesia Audit Watch mengibaratkan posisi Helena Lim dalam kasus korupsi timah tersebut hanyalah sebagai "keset kaki", yang berada di bawah suami Sandra Dewi.
"Kami sebut Helena Lim itu hanya keset kaki," kata Iskandar Sitorus dalam Youtube Uya Kuya TV, Selasa (16/4/2024).
Sementara, Iskandar Sitorus menyebut Harvey Moeis, suami Sandar Dewi ini hanyalah sepatu dari orang yang memiliki pengaruh besar dalam kasus tersebut.
"Di atas keset kaki itu sepatunya Harvey Moeis," ujar Iskandar.
BACA JUGA: Diduga Terlibat Kasus Korupsi Harvey Moeis, Artis Inisial S Berprofesi Sebagai Pemuka Agama?
Kemudian, Robert Bonosusatya alias RBS bertindak sebagai "kaos kaki" yang berada di atas Harvey Moeis, suami Sandra Dewi. "Nah yang jadi kaos kaki itu udah pasti RBS," ujarnya.
Di atas Helena Lim, Harvey Moeis dan RBS, Iskandar Sitorus menyebut ada oknum berseragam yang memiliki bintang empat, tetapi sudah pensiun.
"Di atasnya kaki itu ada ya oknum yang berkuasa itu, yang punya bintang sampai empat di pundak tapi mantan pensiunan," ujar Iskandar Sitorus.
BACA JUGA: Sebelum Diduga Terlibat Kasus Korupsi Harvey Moeis, Artis Inisial C Pernah Terseret Kasus Tambang
Menurut Iskandar, kasus korupsi pertambangan yang melibatkan Helena Lim dan Harvey Moeis ini tak mungkin tak melibatkan oknum berseragam dan kelompok-kelompok kuat yang terorganisir.
"Dia berseragam, karena dalam warna-warni kejahatan mereka tidak akan berhitung kalau tidak kepada aparat. Habis aparat mereka akan berhitung pada kelompok kuat atau solid teroganisir," ujar Iskandar.
Iskandar Sitorus pun mengatakan oknum bintang empat yang terlibat dalam kasus korupsi timah ini berinisial B.
Oknum inisial B inilah yang dicurigai telah mengorganisir proyek tambang timah ilegal tersebut, yang akhirnya merugikan negara senilai Rp271 triliun.
"Ada ya kalau kita sebut pernah berbintang itu inisial B. Ini orang yang kita duga mengorganisir sampai pembelian smelter. Smelter ini kan dibeli dari orang yang benar-benar kaya, tapi pembelinya tidak benar-benar kaya," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Niatnya Ingin Melucu, Konten Bunga Zainal Malah Dituding Sindir Sandra Dewi dan Harvey Moeis.
-
Sebelum Diduga Terlibat Kasus Korupsi Harvey Moeis, Artis Inisial C Pernah Terseret Kasus Tambang
-
Lolly Ngemis Minta Maaf, Nikita Mirzani Tiba-tiba Bikin Status Soal Ketenangan Hati
-
Diduga Terlibat Kasus Korupsi Harvey Moeis, Artis Inisial S Berprofesi Sebagai Pemuka Agama?
-
Pilih Karier Ketimbang Sekolah, Lolly Mau Bikin Nikita Mirzani Bangga
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki