Suara.com - Jadwal fan meeting perdana girlband Babymonster di Indonesia akhirnya terungkap. Hal ini terlihat dalam postingan akun resminya di Instagram.
Di situ, grup besutan YG Entertainment ini sekaligus merilis poster tur Asia perdananya.
"BABYMONSTER PRESENTS : SEE YOU THERE SCHEDULE," tulisnya sebagai caption.
BACA JUGA: Suho Dikonfirmasi Jadi Member EXO Selanjutnya yang Gelar Konser Solo di Jakarta
Jika tidak ada halangan, Ahyeon cs ini akan manggung di Jakarta pada 8 Juni 2024.
Sayangnya baru informasi itu yang dibagikan. PK Entertainment selaku pihak promotor pun belum mengungkap lokasi dan harga tiket fan meeting Babymonster.
Namun begitu, postingan tersebut langsung dibanjiri komentar netizen. Mereka berharap bisa bertemu langsung dengan pelantun SHEESH tersebut.
"Perlu ngepetkah gue?" kata @the***.
BACA JUGA: Siap-Siap Nostalgia, Konser Super Junior Kembali Dihelat di Ancol
"Semoga ada rezekinya ketemu Baemon, setelah abis duid gue buat war tiket konser loli kafe," sahut @kar***.
"Siap ntar gue ajak Pharita ke BKT," ujar @den***.
"Semoga fans Baemon diberikan rezeki yang berlimpah amin," sambung @pha***.
Selain Indonesia, Babymonster juga merilis jadwal untuk negara-negara lainnya. Sebutnya di Bangkok, Thailand pada 29 Juni 2024.
Lalu di Taipei, Vietnam pada 23 Juni 2024. Serta di Singapura pada 15 Juni 2024.
Kemudian ada juga di Tokyo, Jepang yang fan meetingnya digelar dua hari berturut pada 11 Mei 2024 dan 12 Mei 2024.
Berita Terkait
-
Jennie Blackpink Dikabarkan Comeback Solo Juni Mendatang, Benarkah?
-
BABYMONSTER Umumkan Bakal Gelar Fan Meeting di Jakarta, Fans Antusias
-
Kembali Digelar, Ini Bocoran Pengisi Acara Anime Festival Asia Indonesia 2024
-
Mau Keluar dari Zona Nyaman, Yoona SNSD Tertarik Perankan Karakter Antagonis
-
Lucunya, Momen Yoona SNSD Bangunin Fans Buat Sahur Bikin Gemas
Terpopuler
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong