Suara.com - Sederet film horor seru siap meramaikan bioskop di bulan Mei 2024 mendatang. Tak hanya horor luar negeri, ada pula karya anak bangsa yang tentunya sayang untuk dilewatkan.
Beberapa ada yang dinantikan oleh para penggemarnya. Namun ada juga kisahnya diambil dari kasus kriminal yang sempat heboh di tahun 2023 lalu.
Lantas apa saja film horor yang bakal tayang di bioskop Mei 2024? Simak ulasan dan sinopsisnya di bawah ini!
1. Tarot
Diangkat dari novel karya Nicholas Adams, Tarot rencananya akan tayang di bioskop pada 3 Mei 2024. Film ini dibintangi oleh Harriet Slater, Adain Bradley, Avantika Vandanapu, Wolfgang Novogratz dan banyak lagi.
Kisahnya tentang sekelompok teman yang melanggar aturan suci pembacaan Tarot. Mereka tanpa sadar melepaskan makhluk jahat yang terperangkap di dalam kartu terkutuk itu.
2. I Saw the TV Glow
Film horor psikologi garapan A24 yang dibintangi oleh Justice Smith dan Phoebe Bridgers sebagai pemeran utama ini juga dijadwalkan rilis di bioskop pada 3 Mei 2024.
I Saw the TV Glow menceritakan tentang seorang remaja bernama Owen yang terjebak dalam acara TV misterius. Di tengah cahaya redup televisi, pandangannya tentang dunia nyata mulai retak.
Baca Juga: Sinopsis The Fall Guy, Aksi Ryan Gosling Selamatkan Film Debut Emily Blunt
3. Vina: Sebelum 7 Hari
Film yang rencananya dirilis pada 8 Mei ini mengisahkan tentang kematian tragis seorang gadis bernama Vina. Kisahnya diangkat dari kasus pembunuhan di Garut yang viral pada 2016 lalu.
Vina: Sebelum 7 Hari menceritakan tentang arwah Vina yang ingin balas dendam pada para pembunuhnya. Film ini menuai kontroversi karena dianggap menghidupkan kembali trauma keluarga korban.
4. Possession: Kerasukan
Tayang 8 Mei 2024, Possession: Kerasukan dibintangi oleh Darius Sinathrya dan Carissa Perusset. Kisahnya diangkat dari film Prancis berjudul Possession.
Film ini menceritakan tentang seorang suami yang baru saja pulang dari perjalanan tugasnya sebagai tentara. Dia menemukan istrinya berperilaku ganjil dan tiba-tiba meminta cerai.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Rey Mbayang Pasang Badan Usai Filmnya dengan Dinda Hauw Disebut Sepi Penonton
-
Sikap Bijak Kenny Austin ke Amanda Manopo di Tengah Tuduhan 'Hamil Anak Haram'
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Pavane, Film Debut Moon Sang Min di Netflix
-
Permintaannya Ditolak, Ammar Zoni Tetap Dikembalikan ke Nusakambangan Usai Sidang Selesai
-
Tampil di Ultraverse Festival, Bernadya Gugup Nyanyikan Lagu Baru
-
Jennifer Coppen Kecewa Eks Mertua Bahas Kamari Panggil Justin Hubner 'Papa' di TikTok
-
Irfan Hakim Pegang Kartu AS Denada Soal Ressa, Ogah Bocorkan Demi Netralitas
-
Mimi Peri Tolak Oplas Biar Cantik, Takut Bohongi Tuhan
-
Mengenal 4 Karakter Baru Bridgerton Season 4, Kunci Konflik Cinta Benedict
-
Curhat Pilu Nurul Akmal Hanya Diangkat PPPK Paruh Waktu: Apakah Aku Tidak Pantas?