5. Do You See What I See
Film arahan sutradara Awi Suryadi ini diangkat dari podcast horor Mizter Popo EPISODE #64 yang berjudul First Love. Para pemeran utamanya adalah Shenina Cinnamon, Diandra Agatha, Yesaya Abraham dan banyak lagi.
Do You See What I See menceritakan tentang kisah cinta antara manusia dan pocong. Film ini dijadwalkan tayang di bioskop pada 17 Mei 2024 mendatang.
6. The Strangers Chapter One
The Strangers Chapter One merupakan film horor thriller yang akan tayang pada 17 Mei 2024. Film ini dibintangi oleh Madelaine Petsch dan Froy Gutierrez sebagai pemeran utama.
Kisahnya tentang pasangan yang bertemu dengan tiga orang asing bertopeng psikopat saat mobil mereka mogok di kota kecil yang menakutkan.
7. Temurun
Temurun merupakan film horor pertama garapan Sinemaku Pictures, rumah produksi yang dijalankan oleh Umay Shahab dan Prilly Latuconsina. Mereka menggandeng Bryan Domani dan Yasamin Jasem sebagai pemain.
Film ini berkisah tentang kakak-adik bernama Dewi dan Sena yang harus menghadapi berbagai hal aneh setelah kepergian kedua orangtuanya.
Baca Juga: Sinopsis The Fall Guy, Aksi Ryan Gosling Selamatkan Film Debut Emily Blunt
Itu dia deretan film horor yang siap dirilis pada Mei 2024 di bioskop.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Siapa Jeffrey Hendrik yang Ditunjuk Jadi Pjs Dirut BEI?
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
Terkini
-
Rey Mbayang Pasang Badan Usai Filmnya dengan Dinda Hauw Disebut Sepi Penonton
-
Sikap Bijak Kenny Austin ke Amanda Manopo di Tengah Tuduhan 'Hamil Anak Haram'
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Pavane, Film Debut Moon Sang Min di Netflix
-
Permintaannya Ditolak, Ammar Zoni Tetap Dikembalikan ke Nusakambangan Usai Sidang Selesai
-
Tampil di Ultraverse Festival, Bernadya Gugup Nyanyikan Lagu Baru
-
Jennifer Coppen Kecewa Eks Mertua Bahas Kamari Panggil Justin Hubner 'Papa' di TikTok
-
Irfan Hakim Pegang Kartu AS Denada Soal Ressa, Ogah Bocorkan Demi Netralitas
-
Mimi Peri Tolak Oplas Biar Cantik, Takut Bohongi Tuhan
-
Mengenal 4 Karakter Baru Bridgerton Season 4, Kunci Konflik Cinta Benedict
-
Curhat Pilu Nurul Akmal Hanya Diangkat PPPK Paruh Waktu: Apakah Aku Tidak Pantas?