Suara.com - Kondisi rumah tangga Ruben Onsu dan Sarwendah tengah mencuri perhatian. Pasangan ini terkuak tidak sedang tinggal dalam rumah yang sama.
Bahkan keduanya tidak tinggal di rumah yang sama selama dua bulan. Salah satu faktornya adalah kesehatan dari Sarwendah yang baru menyelesaikan operasi di rumah sakit.
"Sudah dua bulan tinggal di rumah aunty Wendy, ya biar gampanglah. Ada saudara ya tinggal di rumah saudara," ujar Sarwendah, ditilik pada Kamis (2/5/2024).
BACA JUGA: Ruben Onsu Sempat Bantah Rumah Tangganya Harmonis dengan Sarwendah
Baik Ruben Onsu maupun Sarwendah belum menanggapi ramainya perbincangan soal rumah tangga mereka. Apalagi dengan kesan harmonis yang selalu disematkan oleh publik kepada pasangan ini.
Tak hanya harmonis, Ruben digambarkan sebagai sosok suami yang ideal. Sedari awal, kakak dari Jordi Onsu ini berjanji untuk memberikan nafkah kepada Sarwendah dan tak membiarkan sang istri mengeluarkan uang untuk keperluan bersama.
Namun sempat ada rumor bahwa uang bulanan yang diberikan oleh Ruben Onsu hanya sekitar R p40 juta. Padahal honor dan penghasilannya lebih dari itu.
Terkait rumor tersebut, Ruben Onsu sempat menunjukkan respon yang elegan dengan bukti yang kuat. Dilansir dari akun TikTok @ryojaya, uang bulanan yang diberikaan Ruben ternyata di atas Rp 200 juta.
"Honor lu udah tinggi banget katanya ke istri uang bulanannya Rp40 juta? Orang-orang bilang, "cuma Rp40 juta?" katanya gitu," ujar Irfan Hakim.
BACA JUGA: Alasan Sarwendah Tolak Ruben Onsu Sebanyak 4 Kali, Kini Diduga Pisah Rumah
"Mampus! Rp 210.980.127," kata Irfan Hakim yang membaca bukti nominal uang bulanan dari Ruben Onsu.
Uang bulanan sebesar Rp 210 juta itu ternyata masih berbeda dengan uang untuk membayar listrik. Termasuk juga berbeda dari uang untuk biaya sekolah anak-anak.
"Ini di luar biaya sekolah dan lain-lain," tanya Irfan yang penasaran.
"Di luar (itu)! Jadi (uang bulanan) itu di luar listrik. Listrik 55 (Rp55 juta) sebulan, kalau ada pesta 60 (Rp60 juta)," lanjut Ruben Onsu.
Berita Terkait
-
Ditemani Jordi Onsu saat Sarwendah di Rumah Sakit, Ke Mana Ruben Onsu?
-
Alasan Sarwendah Tolak Ruben Onsu Sebanyak 4 Kali, Kini Diduga Pisah Rumah
-
Ruben Onsu Sempat Bantah Rumah Tangganya Harmonis dengan Sarwendah
-
Diduga Pisah Rumah, Ingat Lagi Janji Manis Ruben Onsu ke Sarwendah
-
Bukan Pertama Kalinya, Ruben Onsu dan Sarwendah Pernah Dikabarkan Pisah Ranjang Gegara Betrand Peto
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
Puncak Karier di Paris Fashion Week, Cinta Laura Justru Menangis Sendirian: Aku Ngerasa Nggak Cukup
-
Kunci Harmonis 16 Tahun Kebersamaan Dimas Seto dan Dhini Aminarti: Ketawa Terus
-
Adu Akting Lagi, Dimas Seto dan Dhini Aminarti Hadapi Konflik Pelik di Film Mengejar Restu
-
Bongkar Dapur AMI Awards: Viral di TikTok Tak Jamin Menang, Kualitas Tetap Jadi Raja
-
Sisi Idealis Danilla Riyadi di Calon Album Barunya
-
Sinopsis Film Jumanji 3: Petualangan Terakhir dari Waralaba Legendaris
-
Pendidikan Gus Elham, Cuma Lulusan SD dan Pondok Pesantren?
-
Joko Anwar: Label 'Kisah Nyata' Tak Jamin Film Laku Keras di Pasaran
-
Dilema Reza Rahadian saat 'Keadilan (The Verdict)' harus bersaing dengan 'Pangku'
-
Ambisi Manoj Punjabi Jadikan MD Pictures 'Raksasa' Konten di Asia Tenggara