Suara.com - Kabar bahagia datang dari penyanyi asal Korea Selatan, Baek A Yeon. Bagaimana tidak, dia baru saja mengumumkan hal tersebut dalam postingan Instagram.
Di situ, Baek A Yeon memamerkan hasil USG calon anak pertamanya.
"Halo semuanya! Malaikat kecil yang berharga telah tiba di keluarga kami seperti hadiah," tulis Baek A Yeon sebagaimana melansir dari Soompi pada Kamis (2/5/2024).
BACA JUGA: Ruben Onsu Jual Mobil Sampai Rumah Demi Nikahi Sarwendah, Uang Sisa Rp 350 Ribu
Dia bilang usia kandungannya sudah menginjak tiga bulan. Jika tidak ada halangan, si kecil akan lahir pada September mendatang.
"Saya tidak dapat memberi tahu Anda sebelumnya, tetapi setengah dari perjalanan 10 bulan ini telah berlalu, dan dalam 5 bulan, kita akan dapat bertemu dengan bayinya," ungkapnya.
Baek A Yeon mengatakan kalau antusias menyambut gelar barunya sebagai seorang ibu.
"Menjadi seorang ibu untuk pertama kalinya bahkan lebih luar biasa dan mendalam dari yang saya bayangkan, dan saya mengalaminya secara langsung setiap hari (feat. terima kasih, Bu.)," tutur Baek A Yeon.
BACA JUGA: Calon Mertua Berbinar-binar Saat Bicara Soal Ayu Ting Ting, Tak Sabar Jadikan Sang Biduan Menantu
Selanjutnya, perempuan berusia 31 tahun ini membeberkan bahwa calon anaknya berjenis kelamin perempuan.
"Nama panggilan bayinya adalah ‘Yongyong’ dan dia adalah seorang putri," ujar Baek A Yeon.
Tak cuma itu, dia juga berjanji bakalan tetap berkarya meskipun punya anak ke depannya.
"Selagi hidup sehat bersama Yongyong, aku akan memastikan untuk terus menyanyikan lagu-laguku untuk kalian semua! Terima kasih," tutupnya.
Seperti diketahui, Baek A Yeon menikah pada Agustus 2023. Dia menikah dengan lelaki bukan dari kalangan selebritis.
Berita Terkait
-
Ngakak, Mpok Alpa Salah Ucap Saat Umumkan Hamil: Naudzubillah Min Dzalik
-
Positif Hamil, Mpok Alpa Malah Stres
-
Positif Hamil, Mpok Alpa Malah Menangis Dikasih Ucapan Selamat dari Irfan Hakim dan Inul Daratista
-
B.I eks iKON Bakal Konser di Jakarta Lagi, Catat Tanggalnya!
-
Pacaran dengan Non-Seleb, Ailee Dikonfirmasi Bakal Menikah Tahun Depan
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah