Suara.com - Oki Setiana Dewi tengah santer menuai pujian lantaran dianggap memberikan reaksi lebih bijak ketimbang Ria Ricis soal Teuku Ryan.
Dalam sebuah sesi interview baru-baru ini, Oki Setiana Dewi enggan mengumbar aib Teuku Ryan sebagaimana yang dilakukan Ria Ricis di media sosial.
"Ricis dan Ryan itu keduanya adik yang sangat saya sayangi. Keduanya adalah orangtua yang baik untuk Moana, enggak ada yang berubah antara saya dengan Teuku Ryan. Keluarga Teuku Ryan adalah keluarga saya," kata Oki Setiana Dewi.
Di balik jawaban bijak tersebut, Oki Setiana Dewi diketahui memiliki latar belakang pendidikan yang mentereng.
Pendidikan Oki Setiana Dewi
Dikutip dari laman PDDikti pada Selasa (7/5/2024), Oki Setiana Dewi tercatat sebagai mahasiswa Universitas Indonesia tahun ajaran 2007.
Oki Setiana Dewi mengambil program studi jurusan Sastra Belanda. Dia meraih gelar sarjana pada tahun 2012 dari kampus tersebut.
BACA JUGA: Ria Ricis Dibikin Ibu Mertua Sakit Hati, Sikap Oki Setiana Dewi Justru Sebaliknya
Kemudian, istri Ory Vitrio tersebut melanjutkan pendidikan tingkat magister di Universitas Negeri Jakarta tahun ajaran 2012. Dia berkuliah jurusan Pendidikan Anak Usia Dini.
Sementara untuk pendidikan tingkat doktoral, kakak Ria Ricis itu berkuliah di dua tempat sekaligus yakni Kajian Islam di Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah dan Pendidikan Berbasis Quran di Perguruan Tinggi Ilmu Al Quran Jakarta.
Alumni UIN Syarif Hidayatullah
Oki Setiana Dewi rupanya berbagi almamater yang sama dengan salah satu saksi nikah Ria Ricis dan Teuku Ryan, Ustaz Yusuf Mansur.
Selaras dengan Oki Setiana Dewi, pemilik nama asli Jam'an Nurkhatib Mansur itu juga tercatat pernah berkuliah di UIN Syarif Hidayatullah.
BACA JUGA: Oki Setiana Dewi Doakan Karier Teuku Ryan Usai Cerai dari Ria Ricis
Selepas lulus dari Madrasah Aliyah Negeri 1 Grogol, Ustaz Yusuf Mansur berkuliah di kampus tersebut dengan program studi Peradilan Agama Fakultas Syariah.
Berita Terkait
-
Ngaku Berat Cicil 2 Rumah, Teuku Ryan Sanggup Bikin Mobil Balap Harganya Setara 2 Alphard
-
Lulusan Kampus Top, Adab Puput Adik Teuku Ryan Blur Foto Ria Ricis Jadi Gunjingan
-
Kini Dialami Ria Ricis, Oki Setiana Dewi Pernah Ceramah Tentang Perceraian: Sangat Dibenci Allah!
-
Dulu Restui Teuku Ryan, Ternyata Keluarga Sempat Mengira Karakter Ria Ricis Mirip Oki Setiana Dewi
-
10 Momen Tedhak Siten Moana, Teuku Ryan Tertekan Ibunya Dituding Mencuri Oleh Ria Ricis
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Jenguk Sakit Malah Bikin Konten, Dwi Andhika Sempat Berprasangka Buruk dengan Chika Jessica
-
Ruben Onsu Ngamuk Dituding Sebagai Ayah Gagal
-
Lagi Proses Cerai, Eza Gionino Sepakat Bayar Nafkah Rp25 Juta per Bulan untuk 3 Anak
-
Vestas Perusahaan Apa? Kerja Sama dengan PLN NP, Ternyata Tempat Kerja Salsa Erwina
-
Sebut Chika Jessica Soulmate, Dwi Andhika Blak-blakan Ogah Nikah: Takut Merusak Hubungan
-
Saranghaeyo Indonesia 2025 Resmi Ditunda, Promotor Beberkan Alasannya
-
Lika-liku Asmara Katy Perry Sebelum Dipacari Eks Perdana Menteri, Siapa Saja Mantannya?
-
Dijebloskan ke Penjara oleh Ashanty, Eks Karyawan Titip Pesan Penting dari Balik Jeruji Besi
-
Sambil Tertawa, Ari Lasso Akui Contek Judul Lagu Dewa 19 dan Andra Ramadhan Saat Garap Hampa
-
Borong Piala Penghargaan, Ini 5 Judul Sinetron yang Melambungkan Nama Aqeela Callista