Suara.com - Kejutan mewarnai resepsi pernikahan Rizky Febian dan Mahalini yang digelar Jumat (10/5/2024) petang.
Bertempat di Hotel Raffles, Jakarta, kejutan itu datang dari sosok presiden Jokowi dan Iriana yang menyempatkan hadir di acara pernikahan anak Sule tersebut.
Kedatangan orang nomor satu di Indonesia itupun sontak membuat para tamu yang hadir dibuat kaget.
Hal serupa pun tampak dari sosok Sule selaku yang punya acara mantu.
Dalam tangkapan sejumlah video yang beredar, Sule terlihat kaget hingga haru.
Tampak ketika Presiden Jokowi dan Iriana Jokowi berjalan menuju area pelaminan, Sula terlihat dari kejauhan menunjukkan gesture kaget.
Pelawak asal Sunda tersebut pun menyambut Jokowi dan Iriana dengan menelungkupkan tangan dan membungkuk.
Jokowi dan Iriana pun beberapa kali mengikuti sesi foto bersama Rizky Febian dan Mahalini sebelum turun dari area pelaminan.
Unggahan video itupun mendapat beragam komentar netizen.
Baca Juga: Nathalie Holscher Angkat Bicara soal Dirinya yang Mualaf: Tapi Disia-siakan
"Itu yang hadir pak presiden lho," kata afiq.
"Bung Sule giginya sampai kering nyengir senyum non stop," tulis gambaridup.
"Keren bang Sule bisa dikunjungi orang nomor 1 Indonesia," tulis sobar.
"Kita semua tau klo follower Sule sangat besar dan pendukung pak Jokowi banyak dari follower Sule," kata wirotoyo.
"Saya ketawa aja liat kang Sule bwt bpk presiden sehat selalu bersama ibu iriana semoga mbok Mahalini dan kang Ikky jadi keluarga samawa, langgneng riwekasang sampe kakek nenek," kata ayu.
Berita Terkait
-
Santai Rekam Pacar Sule, Beda Latar Belakang Nathalie Holscher dan Santyka Fauziah bak Langit vs Bumi
-
Ekspresi Nenek Mahalini Disorot Saat Dampingi Rizky Febian di Akad Nikah, Wajahnya Disebut Ngga Happy
-
Jokowi dan Iriana Turut Hadiri Pernikahan Rizky Febian-Mahalini, Warganet Malah Kepo: Isi Amplopnya Berapa ya?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
Terkini
-
Hotman Paris Buka Lowongan Kerja Aspri: Syaratnya Cantik, Seksi dan Jago Berantem
-
Fakta Baru 'Sister Hong' Lombok: MUA yang Nyamar Cewek Tak Hanya Tipu Wanita, Pria Juga Jadi Korban
-
Satu Suara di Parlemen, AKSI dan VISI Kompak Perjuangkan Nasib Pencipta Lagu di Hadapan DPR
-
Dibalik Kerasnya Musik Seringai, Edy Khemod Beberkan Prinsip Anti-Duit yang Bikin Band Awet
-
Rachel Vennya Diduga Puji Erika Carlina 'Ratu Sejati' Usai Putus karena Diselingkuhi
-
Ngenes! Erika Carlina Pernah Ngemis Minta Dinikahi, Padahal DJ Bravy Lagi Selingkuh
-
Heboh Lagi Kabar Jackie Chan Meninggal, Begini Faktanya
-
Bukan Naksir, Hotman Paris Bongkar Alasan Sebenarnya Ajak Raisa ke Kelab Malam
-
Gantikan Iko Uwais, Dion Wiyoko Resmi Perkuat Tim The Actors di Bahkan Voli 3
-
Tak Hanya Harta Gono-gini Rp13 Miliar, Mantan Suami Clara Shinta Berencana Ambil Hak Asuh Anak