Suara.com - Band asal Korea Selatan, CNBLUE kembali ke Indonesia setelah sekian lama. Jung Yonghwa cs bakal manggung lagi di Jakarta.
Lewat postingan di Instagram, Sparklingstar Entertainment selaku pihak promotor pun merilis detail harga tiket konser bertajuk 2024 CNBLUE LIVE ‘CNBLUENTITY’ IN JAKARTA itu.
Dalam unggahan tersebut tertera tiket konser terbagi menjadi tiga kategori.
BACA JUGA: Heboh Tali Bra Top Olivia Rodrigo Copot dan Hampir Melorot Saat Manggung
Kategori termurah ada Cat 2 yang harganya Rp 1.299.000. Lalu disusul Cat 1 seharga Rp 1.999.000.
Untuk fans yang membeli kategori tersebut akan menyaksikan performa CNBLUE dengan posisi berdiri.
Selanjutnya yang termahal ada kategori VIP yang dibanderol Rp 3.399.000. Beda dengan dua kategori lainnya, fans di kategori ini akan menonton dalam posisi duduk.
Bisa ditebak, postingan tersebut segera mendulang beragam reaksi dari para BOICE, sebutan fans CNBLUE.
Jelang Konser di Jakarta, Alan Walker Bagi-bagi Nomor WA ke Fans Indonesia!
"Pengen tapi sendirian," kata salah satu netizen.
"Boleh nggak itu dibuat seating semua atau standing semua sekalian?" timpal lainnya.
"Belinya gimana? sahut lainnya.
Seperti diketahui, konser CNBLUE ini rencnanaya akan diadakan di Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD City, Tangerang Selatan pada 25 Mei 2024.
Pelantun Love Girl ini dijadwalkan naik panggung sekira pukul 19.00 WIB.
Berita Terkait
-
Jelang Konser di Jakarta, Alan Walker Bagi-bagi Nomor WA ke Fans Indonesia!
-
Band Ungu Bakal Gelar Mini Konser 31 Mei, Catat Lokasinya
-
Kebangetan tapi Bikin Ngakak, Nomor WA Alan Walker Dimasukkan ke Grup Keluarga oleh Fans di Indonesia
-
All-4-One Bakal Konser di Jakarta Bulan Depan, Christian Bautista Jadi Opening Act
-
Begini Cara Nonton Soundcheck Konser Treasure di Jakarta
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji
-
Surat Cinta Jerome Polin untuk Mendiang Ayah
-
Siapa Sabrina Alatas? Sosok Chef Muda Mirip Raisa, Diduga Selingkuhan Hamish Daud
-
Isak Tangis Istri Ungkap Kronologi Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia
-
Mengenal Clot, Gumpalan Darah Mematikan yang Renggut Nyawa Ayah Jerome Polin