Suara.com - Mecima Pro selaku promotor mengungkap deretan benefit yang didapatkan oleh fans dalam pegelaran konser Treasure di Jakarta.
Satu diantaranya, Treasure Maker alias Teume, sebutan fans Treasure bisa mendapatkan akses menonton soundcheck sang idol.
Hanya saja, soundcheck tersebut cuma boleh diikuti oleh para penggemar yang memiliki tiket kategori Pink VIP dan Blue VIP.
BACA JUGA: Niall Horan Kepanasan Saat Konser di Jakarta, Ngaku Kulitnya 'Terbakar' Dalam 4 Detik
Selain soundcheck, pemilik tiket tersebut juga berkesempatan mengikuti sesi send off serta mendapatkan VIP laminated dan lanyard.
Untuk harga tiketnya sendiri, Pink VIP dan Blue VIP sama-sama dibanderol seharga Rp 3,6 juta.
"Untuk informasi lebih lanjut mengenai acara, ikuti terus media sosial Mecimapro," tulis Mecima Pro di Instagram.
BACA JUGA: Tak Mau Bikin Fans Salah Paham, Winwin Ungkap Alasan Sebenarnya Tak Ikut Comeback WayV
Treasure rencananya menggadakan konser selama dua hari berturut di Indonesia. Tepatnya pada 29 Juni 2024 dan 30 Juni 2024.
Lokasi konser sendiri dihelat di Indonesia Arena, GBK Senayan, Jakarta.
Seperti diketahui, Treasure dibentuk melalui program YG Treasure Box. Awalnya, mereka memiliki 12 member tapi kini tersisa 10 member.
Semenjak debut pada 2020, Treasure sudah mencetak banyak hits lagu seperti Darari, Jikjin hingga I Love You.
Berita Terkait
-
Tiket Presale Konser Treasure di Jakarta Sudah Sold Out
-
Treasure Mulai Rangkaian Tur Konser Keliling Asia, Fans Tak Sabar Bertemu Haruto Cs
-
Digelar 2 Hari Berturut, Ini Harga Tiket Konser Treasure di Jakarta
-
Cara Ikut Sesi Foto Bareng Member Day6 di Fan Sign Jakarta
-
Selain Fan Sign Tatap Muka, Day6 Juga Gelar Video Call Event Bareng My Day Indonesia
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
Terkini
-
29 Tahun Penantian, Foo Fighters Bayar Tuntas Kerinduan Penggemar di Indonesia
-
Film Mimpi Keluarga Sempurna Memukau di Jakarta World Cinema Week 2025
-
7 Rekomendasi Film Horor Berlatar Halloween
-
Aksi Musdalifah Tiru Gaya Jaden Smith Di-repost sang Artis, Marah atau Suka?
-
Jadi Koruptor di Jembatan Shiratal Mustaqim, Agus Kuncoro Tak Kesulitan: Banyak Referensi di Negara
-
Felix Siauw Soroti Pencegatan Kapal Kemanusiaan untuk Gaza: Bukti Hukum Internasional Diabaikan
-
Angelina Sondakh Sentil Film Jembatan Shiratal Mustaqim: Cara Korupsinya Cuma Dibocorin Satu!
-
Sinopsis The Strangers: Chapter 2, Teror Baru Maya dari Trio Pembunuh Bertopeng
-
Taqy Malik Punya Waktu 2 Minggu, Lunasi Utang Sengketa Tanah Rp6,8 Miliar atau Kosongkan 7 Kavling
-
Gagal Lunasi Pembayaran, Taqy Malik Diminta Angkat Kaki dari Lahan Sengketa