Suara.com - Duka berdatangan ke dalam hidup Betrand Peto. Sebelum sang Ayah angkat dilarikan ke rumah sakit, Betrand harus menelan kepahitan karena ditinggal pergi oleh neneknya.
Tak menunggu lama, Betrand memutuskan untuk kembali ke NTT. Keputusannya tersebut juga didukung oleh Sarwendah meski tidak menemani.
Selama berada di NTT, sikap Betrand Beto ramai diperbincangkan. Termasuk ketika bertemu dengan kakak dan adik kandungnya.
BACA JUGA: Dituding yang Tidak-Tidak dengan Sarwendah, Love Language Betrand Peto Mendadak Jadi Omongan Publik
Dilansir dari akun TikTok @kabarasliataupalsu pada Selasa (21/5/2024), Betrand tampak begitu bahagia karena akhirnya bertemu dengan kedua saudara kandungnya. Mereka adalah Kevin Petro dan Chetryn Peto.
"Kevin, Cethryn," kat Betrand Peto sembari memasuki ruangan di dalam rumahnya di NTT.
Saat melihat sang adik, Cethryn langsung memeluk Betrand. Begitu pula dengan Betrand yang meletakkan dahinya di dahi sang kakak sembari menunjukkan kasih sayangnya.
Hal yang sama juga diterima oleh adik Betrand Peto, yaitu Kevin. Betrand memeluk Kevin dengan begitu erat dan penuh haru.
Apalagi disebutkan bahwa mereka terpisah sejak kecil. Berbeda dari kedua saudaranya yang dibesarkan oleh orang tua mereka, Betrand dibesarkan oleh neneknya.
BACA JUGA: Penuh dengan Air Mata, Intip 9 Momen Betrand Peto Berikan Penghormatan Terakhir Buat Nenek
Sikap Betrand Peto kepada kedua saudara kandungnya tersebut membuat publik ikut terbawa perasaan. Banyak yang membela Betrand Peto soal isu miring dengan Sarwendah dan menyinggung love language-nya.
"Kurasa memang dia tipe anak yang physical touch sih," ujar warganet.
"Kok nangis ya gue sumpah, dia tulus banget ternyata, ga tau liat senyumnya kok penuh tangisan. Sebelumnya pikiran gue kemana-mana sebab dia sama Sarwendah," tambah yang lain.
"Tulus, penyayang, pantes adik-adik angkatnya dari Ruben sangat sayang sama Onyo," kata warganet.
"Love language-nya adalah pelukan, emang bocahnya romantis, tapi karena di Indonesia tidak semua familiar sering disalahartikan bahkan dipenggal video-videonya," bela warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Beda Penyakit Olga Syahputra dan Ruben Onsu: Keduanya Sempat Disangka Guna-guna
-
Kesehatan Ruben Onsu Drop, Billy Syahputra: Kebanyakan Kerja dan Faktor Usia
-
Foto Terbaru Ruben Onsu Saat Dirawat, Tersenyum Tapi Masih Pucat
-
Bahaya Kurang Tidur Seperti Ruben Onsu yang Jaranga Diketahui: Lebih Cepat Tua
-
Ruben Onsu Ternyata Cuma Tidur 3 Jam Sehari, Pantas Akhirnya Tumbang?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
Terkini
-
Profil Katie Qian Fashion Stylist No Na, Sudah Jadi Langganan Artis Dunia
-
Drama Chiki Fawzi Jadi Petugas Haji: Dicopot Mendadak, Dipanggil, Dibatalkan Lagi
-
Reza Arap Pamit Usai Lula Lahfah Meninggal, Janji Balik Lagi Jika Butuh Pertolongan
-
Angka Pernikahan di Indonesia Merosot Tajam, Atalia Praratya Sebut Perceraiannya Bukan Contoh Baik
-
Melki Bajaj Diduga Terseret Kasus Investasi Bodong, Pengacara Korban Minta Segera Klarifikasi
-
Ternyata Isu Lama, Rian D'Masiv Bantah Jadi Pelaku Child Grooming
-
Fitnah Jadi Berkah, Sudrajat Penjual Es Gabus Dihadiahi Umrah
-
Ngaku Prioritaskan Anak, tapi Diduga Buang Ressa, Denada Panen Hujatan
-
Setia Temani Onad Rehabilitasi, Beby Prisillia Pegang Janji di Hadapan Tuhan: Dia Butuh Gue
-
Boiyen Dipastikan Tak Terlibat Kasus Penggelapan Sang Suami