Suara.com - Selain Hotman Paris, publik figur lain yang turut bersuara ihwal penangkapan Pegi alias Perong DPO pelaku pembunuhan Vina Cirebon adalah Wirang Birawa.
Seperti diketahui, Wirang Birawa sebelumnya sempat menerawang nasib 3 pelaku pembunuhan dan pemerkosaan Vina Cirebon yang belum terungkap.
"Pelaku jantungnya lagi berdebar-debar, makan tak enak, tidur pun tak nyenyak," kata Wirang Birawa.
Baca Juga: Eks Kabareskrim Ungkap 'Kunci' Agar Kasus Vina Cirebon Terungkap
Menurut Wirang Birawa, ketiga pelaku pembunuhan dan pemerkosaan Vina Cirebon akan segera dibekuk polisi dalam waktu dekat.
"Jangan risau lagi netizen. Pelaku tiga DPO beberapa saat lagi akan terungkap," sambung Wirang Birawa.
Selang 5 hari kemudian, penerawangan Wirang Birawa tampaknya menjadi kenyataan. Salah satu pelaku DPO kasus Vina Cirebon akhirnya tertangkap.
Lewat akun Instagram pribadinya, Wirang Birawa menyambut hangat dan mengapresiasi kinerja pihak kepolisian dalam mengungkap kasus Vina Cirebon.
"Menyala," tutur Wirang Birawa singkat dalam akun Instagram @wirangbirawa, dilansir pada Kamis (23/5/2024).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Butuh 8 tahun, 1 film, dan ribuan netizen untuk mencari dan menegakkan keadilan," tulis seorang netizen.
"Gue cuma percaya omongan Bang wirang," ucap netizen lain.
"Kalau nggak ada netizen, nggak bakal ke up lagi kasus nya ini," ujar netizen yang lainnya.
Untuk informasi tambahan, Hotman Paris juga bersuara soal penangkapan Pegi alias Perong DPO pelaku pembunuhan Vina Cirebon.
Berita Terkait
-
Cerita Orang Tua Anak Berkebutuhan Khusus yang Divonis Seumur Hidup Kasus Vina Cirebon
-
Berprofesi Kuli Bangunan, Pegi Disebut Polisi Dalang Pembunuhan Vina Cirebon
-
Rekam Jejak Iptu Rudiana Ayah Eky Kekasih Vina Cirebon
-
Nyamar Jadi Robi, Sosok Pegi Perong Diduga Otak Pembunuhan dan Pemerkosaan Vina Cirebon
-
8 Tahun Jadi Buronan Pembunuh Vina Cirebon, Pegi Perong Ngaku Bernama Robi ke Rekan Sesama Kuli Bangunan
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI