Suara.com - Usai wisuda S1, Azriel Hermansyah nampaknya sudah berencana untuk meneruskan pendidikannya ke tingkat S2 seperti Ashanty.
Azriel Hermansyah meneruskan pendidikannya ke tingkat S2, karena ingin membanggakan orangtuanya, Anang Hermansyah dan Ashanty serta Kris Dayanti dan Raul Lemos.
"Ya pengin nyenengin orangtua lah, kan pasti senang anaknya pendidikannya tinggi," ujar Azriel Hermansyah dilansir dari Net Entertainment, Kamiss (11/7/2024).
Bahkan, adik Aurel Hermansyah ini sudah berencana akan mengambil jurusan politik untuk program pendidikan magisternya. "Nanti (S2) ambil jurusan politik," kata kekasih Sarah Menzel ini.
Bukan tanpa alasan, adik ipar Atta Halilintar mengambil jurusan tersebut karena ingin mengikuti jejak Anang dan Kris Dayanti yang terjun ke dunia politik.
"Insya Allah akan maju, ikut jejak mimi sama pipi kan dua-duanya di DPR," imbuh Azriel Hermansyah.
Sebenarnya, anak sambung Ashanty ini mengatakan sudah sempat ada orang yang menawarkannya terjun ke dunia politik tahun 2024 ini.
Namun, anak kedua Anang dan Kris Dayanti ini langsung menolaknya karena merasa ilmunya belum mumpuni. Apalagi, cowok 24 tahun ini juga baru lulus S1.
Azriel Hermansyah berencana terjun ke dunia politik setelah menyelesaikan program pendidikan magisternya.
Baca Juga: Tahu Sopan Santun, Cara Aaliyah Panggil Thariq di Depan Umum Dibandingkan dengan Fuji
"Sebenarnya periode berikutnya itu sempat ada yang nawarin. Cuma aku belum siap, kan S1 juga baru wisuda. Terus mau lanjut S2 dulu. Jadi, mungkin setelah itu," tutur Azriel Hermansyah.
Berbanding terbalik dengan Marshel Widianto, yang justru tetap percaya diri maju menjadi calon wakil Wali Kota Tangerang Selatan pada Pilkada 2024 nanti.
Karena itu, Marshel Widianto pun menuai banyak cibiran dari publik maupun rekan sesama artis. Sebab, suami Cesen eks JKT48 ini dinilai belum mumpuni dan memiliki riwayat pendidikan tak jelas.
Berita Terkait
-
Azriel Dituding Tak Ajak Kris Dayanti Foto Berdua, Ashanty Pasang Badan Labrak Haters
-
Dituding Numpang Hidup ke Ayu Ting Ting, Jejak Digital Suami Syifa Terungkap: Dibanggakan Orangtua
-
Suami Direbut Kris Dayanti, Kabar Terkini Mantan Istri Raul Lemos Terkuak: Punya Gelar Baru
-
Selisih Rp60 Juta, Intip Beda Hadiah Thariq Halilintar dan Azriel Hermansyah untuk Ultah Aurel
-
Ditegur Ivan Gunawan Agar Tak Buka Aib Orang, Ayu Ting Ting Sewot: Enak Aja Lu, Temen Gue Pada Lemes
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
Terkini
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun
-
Alasan Polisi Tetap Periksa CCTV dan Reza Arap di Kasus Kematian Lula Lahfah
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan