Suara.com - Roger Danuarta mendadak terseret pembicaraan tentang pengajian Thariq Halilintar jelang menikahi Aaliyah Massaid. Momen pengajian Roger dan Thariq rupanya dibandingkan.
Sebagai mualaf, Roger Danuarta membaca Surah Ar-Rahman dalam pengajian jelang menikahi Cut Meyriska pada Agustus 2019. Sementara Thariq Halilintar membaca Surah Al-Fatihah.
Status Thariq Halilintar sebagai 'Haji di usia 2 bulan' lantas membuatnya dibandingkan dengan Roger Danuarta yang seorang mualaf. Thariq dianggap memilih surah yang mudah ketimbang Roger.
Sebagai informasi, Surah Al-Fatihah telah dipelajari umat muslim sejak anak-anak karena dibaca setiap salat. Sementara Surah Ar-Rahman bukan bacaan wajib saat salat sehingga Thariq Halilintar banyak menuai kritik.
Perjalanan spiritual Roger Danuarta jadi ikut dibahas dengan mencuatnya perbandingan tersebut. Bukan karena menikahi Cut Meyriska, Roger ternyata punya alasan lain ketika memutuskan memeluk agama Islam.
Penasaran? Simak berbagai fakta Roger Danuarta jadi mualaf yang dirangkum Suara.com dari berbagai sumber berikut ini.
1. Roger Danuarta mengaku sudah lama ingin memeluk agama Islam, bahkan jauh sebelum menikah dengan Cut Meyriska pada 2019.
2. Namun proses Roger Danuarta menjadi mualaf tidak dilalui dengan mudah. Roger tak mau melangkahi keluarga besarnya sehingga tetap meminta izin mereka.
3. Cut Meyriska bahkan tidak tahu saat Roger Danuarta mualaf. Roger sengaja menjauh agar meyakinkan dirinya menjadi mualaf tanpa paksaan pihak manapun.
Baca Juga: Diundang Acara TV, Cara Duduk Saaih Halilintar Digunjing Gak Ada Adab: Serasa di Rumah
4. Yang juga mengejutkan bagi Roger Danuarta, keluarganya terutama sang ibu tidak mempersulit keputusannya. Keluarga Roger kompak mendukung keputusannya menjadi mualaf.
5. Sayangnya Roger Danuarta tak menceritakan secara spesifik prosesnya mendapat hidayah. Ia hanya mengaku menjadi pribadi yang lebih baik setelah jadi mualaf.
6. Roger Danuarta menjadi mualaf pada Oktober 2018, setelah melewati berbagai cobaan hidup seperti terjerat narkoba. Belum lama jadi mualaf, Roger kehilangan sang ibunda.
7. Sebagai aktor, Roger Danuarta beberapa kali berperan menjadi orang Islam sebelum resmi mualaf. Hal itu diduga juga menjadi bagian dari perjalanan spiritualnya.
8. Dalam waktu enam tahun jadi mualaf, Roger Danuarta sudah umrah dua kali. Yang pertama pada 2020 tanpa istri, dan di 2023 bersama Cut Meyriska, mertua, dan dua anaknya.
Itu dia berbagai fakta Roger Danuarta jadi mualaf yang ramai diperbincangkan karena kemampuan ngajinya dibandingkan dengan Thariq Halilintar. Bagaimana pendapatmu?
Berita Terkait
-
Bijak Dilangkahi Adik Nikah, Begini Beda Pendidikan Zahwa Massaid dan Sohwa Halilintar
-
Adu Pendidikan Roger Danuarta vs Thariq Halilintar, Bacaan Al Quran di Pengajian Pranikah Ramai Dibandingkan
-
9 Artis yang Gelar Pernikahan di Bulan Agustus Seperti Thariq Halilintar, Ada yang Nyaris Cerai Dua Kali
-
Raffi Ahmad Puji Aaliyah Massaid di Depan Thariq Halilintar: Tambah Cantik Lu Al
-
Simpel Banget, Ini Alasan Putra Siregar Rela Rogoh Miliaran Rupiah untuk Pernikahan Thariq Halilintar
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki