Suara.com - Belum lama ini Raline Shah meluangkan waktu berkualitas dengan berlibur bersama keluarga. Bukan ke luar negeri, kali ini Raline Shah liburan di Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT).
Dilansir dari akun Instagram miliknya, ada banyak tempat yang dikunjungi Raline Shah. Semua lokasi yang Raline kunjungi memiliki keindahan alam yang memanjakan mata.
Namun, tak hanya keindahan Sumba yang disorot netizen, melainkan juga wajah cantik natural Raline Shah. Kecantikan Raline yang tampil tanpa makeup telah membuat banyak mata terpukau.
Penasaran seperti apa cantiknya Raline Shah saat liburan di Sumba? Intip dulu deretan potretnya berikut.
1. Kenakan tank top bermotif etnik dengan celana jeans, Raline tampil modis dan stylish saat berlibur ke Sumba, NTT. Hamparan bukit hijau yang menjadi background fotonya menunjukkan alam Sumba yang kaya dan indah.
2. Salah satu spot favorit turis saat ke Sumba adalah Pantai Walakiri yang terkenal karena pohon mangrove-nya. Ke pantai ini pula Raline dan keluarganya berkunjung untuk menikmati suasana pantai dan senja.
3. Sejak pertama kali muncul di panggung hiburan Tanah Air, Raline Shah telah dikenal sebagai artis dengan kecantikan natural. Buktinya, saat berpose ala duck face, wajah Raline tetap saja terlihat cantik menawan.
4. Inilah pohon mangrove ikonik di Pantai Walakiri yang menjadi spot foto favorit para turis. Pemandangan sunset yang indah dengan pohon mangrove membentuk siluet menjadikan potret Raline Shah terlihat sangat estetik.
5. Petualangan Raline Shah di Sumba belum usai, sebab dia dan keluarga juga menjelajahi hutan tropis di sana. Meski di hutan tapi gaya Raline tetap kece dan trendy dong. OOTD Raline Shah mempertegas vibes gadis kota yang sedang main ke hutan.
Baca Juga: Profil dan Agama Raditya Priamanaya Djan, Pengusaha Tajir Diduga Calon Suami Raline Shah
6. Destinasi lain yang Raline Shah eksplore adalah Air Terjun Waimarang. Air terjun yang masih alami dan terjaga itu memiliki air berwarna biru yang sangat cantik. Potret ini bisa didefinisikan dengan orang cantik di tempat yang cantik.
7. Raline Shah mencoba bermeditasi di dekat air terjun lain yang juga didatanginya, Air Terjun Tanggedu untuk mencari ketenangan. Potret ini pun dibanjiri komentar netizen yang dibuat terpana dengan pesona cantik natural seorang Raline Shah.
8. Di balik sosoknya yang elegan dan classy, Raline Shah adalah seorang putri yang membanggakan. Raline memiliki hubungan yang hangat dan dekat dengan ibunya seperti terlihat pada potret ini.
9. Begini serunya Raline Shah yang berenang sambil menikmati segar dan manisnya air kelapa muda. Lagi-lagi wajah cantik natural Raline Shah yang tanpa make up membuat banyak orang salah fokus.
Lewat deretan potret liburan Raline Shah di Sumba tadi, netizen bisa melihat perpaduan sempurna. Yaitu keindahan alam Sumba yang memesona dan wajah Raline Shah yang cantik natural. Bagaimana menurutmu?
Kontributor : Safitri Yulikhah
Berita Terkait
-
Robby Purba dan Raline Shah Jadi Pengantin untuk Film, Ramai Didoakan Berjodoh Beneran
-
Tampil Anggun di Pura Mangkunegaran, Raline Shah Malah Dijodohkan dengan KGPAA Mangkunegara X
-
Busana dan Perhiasan Raline Shah Saat Hadiri Gala Premier Film "Marcello Mio" di Cannes
-
Pakai Kain Batik Saat Foto dengan Han So Hee di Cannes Film Festival, Raline Shah Tampil Cetar
-
Raline Shah Bantah Nikah Maret 2024, Padahal Ayahnya yang Bocorkan
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
4 Film dan Serial Indonesia di Netflix Bertema Zombie, Abadi Nan Jaya Wajib Tonton!
-
Diceraikan Andre Taulany Berkali-kali, Erin Dulu Sempat Ragu Menikah karena Beda Usia 11 Tahun
-
Foto Terkini Hamish Daud Usai Digugat Cerai Raisa, Sibuk Hadiri Forum Ekonomi di Bali
-
Dustin Tiffani Jadi Korban Penipuan, Pelaku Diduga Sosok Terkenal di Industri Hiburan
-
Penjelasan Ending Abadi Nan Jaya dan Teori Part 2 yang Mungkin Menanti
-
Rp200 Juta Amblas, Dustin Tiffani Ungkap Kisah Pahit Ditipu Beli Mobil Bekas
-
Raffi Ahmad Keceplosan, Ungkap Sosok Lelaki di Samping Rossa
-
Isi Surat Wasiat Rossa Terungkap, Warisannya Tak Cuma buat Anak
-
Slank Batal Manggung di Aceh, Ini 5 Kejanggalan Administratif yang Jadi Biang Kerok
-
Ngeri! Modus Baru Penipuan di TikTok Live, Korban Diimingi Saldo Rp30 Juta