Suara.com - Di tengah sederet komentar negatif yang menghampirinya, sosok Fuji nyatanya tak jarang menuai pujian, terutama soal adab ketika bersama orang lain.
Diketahui, seiring dengan makin disorotnya sosok sang mantan kekasih yakni Thariq Halilintar yang baru saja menikahi Aaliyah Massaid, nama Fuji juga tak ketinggalan jadi perbincangan.
Disamping perbincangan yang bernada negatif, Fuji yang memiliki nama terang Fujianti Utami Putri ini juga tak jarang dibanjiri pujian lho.
Pujian itu berkait adab yang diperlihatkannya dalam beberapa momen ketika bertemu dengan orang lain.
Berikut ulasannya.
1. Makan Sate
Dalam satu momen ketika merayakan ulang tahun ke-21, Fuji terlihat tengah menyantap kuliner sate.
Dikutip dari akun TikTok @cageur.bageur, di video yang dibagikan, Fuji tampak dengan lahap menyantap menu sate yang ada di hadapnya.
Hingga tanpa sadar terdapat setitik noda yang menempel di sekitar bibirnya.
Baca Juga: Zahwa Massaid Marah Aaliyah Terus Diserang Haters: Boleh Nggak Sih Aku Berantemin?
Tanpa diduga, seorang crew dari EO acara ulang tahunnya bergegas mendekat lalu menyeka noda yang menempel di wajah Fuji.
Mendapat perlakuan istimewa itu, Fuji pun merespon dengan hal tak terduga. Ia justru meminta jangan diperlakukan seperti itu lagi.
"Ya Allah kak bukan artis jangan digituin," ucapnya.
Cuplikan video itupun langsung mendapat tanggapan beragam dari netizen.
Meski begitu tak sedikit yang senada memberikan pujian atas adab Fuji yang diperlakukan spesial justru malah bersikap rendah hati.
"Fuji selalu rendah hati dan sopan, bener-bener attitude yang the best," kata netizen.
Berita Terkait
-
Thariq dan Aaliyah Mesra-mesraan di Depan Anak, Lirikan Aurel Hermansyah Jadi Omongan
-
Aaliyah Massaid Dibully Netizen, Nagita Slavina Ikut Kesal sampai Nyebut: Gue Lelah Dengernya
-
Perbandingan Kekayaan Basuki Hadimuljono dengan Raja Juli Antoni yang Adabnya Jadi Omongan, Ternyata Selisihnya Jauh
-
Thariq-Aaliyah Kompak Tenteng Tas Branded di Roma, Harganya Bak Bumi dan Langit
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash