Suara.com - Fadly Faisal berkesempatan untuk berbincang dengan Maia Estianty beberapa waktu lalu. Tidak sendiri, Fadly ditemani oleh aktor muda lainnya, yaitu Arya Vasco.
Melalui podcast tersebut, Fadly mengungkapkn soal permintaan dari warganet yang beragam. Mulai dari larangan untu berteman hingga permintaan untuk menjaga adiknya, Fuji.
"Misalnya, 'jangan main sama yang ini'. Itu sering banget," ujar Fadly Faisal, dilansir dari YouTube MAIA ALELDUL TV pada Kamis (15/8/2024).
Terkait permintaan untuk menjaga Fuji yang sama-sama figur publik, Fadly diduga merasa kesal. Pasalnya, Fadly pun memiliki pekerjaan untuk diselesaikan.
"Gue lebih sering diatur (warganet) buat jagain adik gua, kenapa?" kata Fadly Faisal.
"Gue juga punya kerjaan sendiri," tandas Fadly Faisal kemudian.
Saat ditanya soal kenakalan Fuji, Fadly Faisal membantahnya. Anak Haji Faisal ini menyebut bahwa Fuji bukan sosok yang bandel.
Namun Fadly tetap menyadari bahwa ada beberapa pihak yang menyakiti Fuji. Terkadang itu hater dan terkadang itu datang dari penggemar.
"(Adik gue) enggak bandel. Karena emang adik gue baik-baik kan tapi orang suka nyakitin dia," ungkap Fadly Faisal.
Baca Juga: Tak Bela Fuji, Nikita Mirzani Ngamuk Ditanya soal Blunder Atta Halilintar: Biarin Aja!
"(Sosok) itu ada fans, ada haters segala macem," sambung Fadly Faisal.
Meskipun menyadari bahwa ada beberapa pihak yang menyakiti adiknya, Fadly tetap percaya dengan Fuji. Terutama dengan usia Fuji yang sudah menginjak usia 22 tahun.
Selain itu, Fadly juga berharap Fuji bisa belajar secara langsung dengan berhadapan dan merasakan hal-hal yang mungkin menyakitinya tersebut.
"Adik gue udah 22 tahun, wajar aja dia udah bisa nanggapin sendiri, masa gue jagain terus biar dia rasain sendiri. Kalau gue jagain terus, kalau gue enggak ada gimana," tambah Fadly Faisal.
Berita Terkait
-
Fuji Masih Pajang Video Bareng Thariq Halilintar, Publik: Hapus Please!
-
Gaya Bermesraan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid Diledek Ikut-Ikut Fuji: Masih Kebayang Ya?
-
Siapa Ibu Eldyn Yusuf? Gayanya Disebut-sebut Mirip Mama Fuji
-
Nagita Slavina Bahas Pacaran tapi Tak Dikenalkan ke Keluarga, Lagi-Lagi Nama Fuji Terseret
-
Penampilan Aaliyah Massaid di Vlog Pertama Diomongin, Nasibnya Beda Jauh dengan Fuji
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea
-
Sosok Dipo, Anak Pandji Pragiwaksono yang Dibully Gegara Materi Mens Rea
-
Mens Rea Pandji Terancam Dihapus? Ini 4 Konten Netflix yang Pernah Di-Takedown Pemerintah
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi