Di usianya yang masih 20-an, Shakira Amirah pun telah menjadi founder aplikasi Isolasinfo dan komunitas INVERSE: Illuminate Lives, Prevent Breast Cancer, serta menjadi Public Speaker & Edu Content Creator dengan jumlah followers Instagram mencapai 809 ribu.
Shakira Amirah juga menjadi bagian dari Asian Medical Students Association (AMSA) International dan Tim Olimpiade Komputer Indonesia.
Di tahun 2024 ini, Shakira Amirah baru mengikuti AMSN Oral Presentation dan menjadi satu dari 50 finalis di Global Student Prize 2024. Gak salah kalau jadi juara Ruangguru Clash of Champions ya!
3. Kontroversi Shakira Amirah
Shakira Amirah sempat terseret kontroversi karena menyinggung autis dalam siaran langsung Sandy Kristian Waluyo yang juga peserta Ruangguru Clash of Champions pada Juli 2024 lalu.
Kala itu, Shakira Amirah menegur teman-teman CoC yang sibuk bermain ponsel saat berkumpul dengannya. Shakira lantas menyebut perilaku kawan-kawannya itu seperti anak autis.
Sandy dan kawan-kawan yang terkejut mendengar pernyataan Shakira langsung mematikan siaran langsung mereka. Sayangnya beberapa warganet merekam siaran langsung itu sehingga detik-detik Shakira menyebut 'autis' jadi viral.
Tak berapa lama setelah videonya viral, Shakira Amirah langsung minta maaf melalui broadcast media sosialnya. Sebagai calon dokter, Shakira mengakui kesalahannya dan menyesal mengatakan hal yang tidak sepantasnya tersebut.
Itu dia biodata dan prestasi Shakira Amirah yang baru memenangkan CoC 2024, sekaligus kontroversi yang pernah dilewatinya. Selamat untuk kemenangannya di CoC, Shakira!
Baca Juga: Faisal Nur Trending! Profil Lengkap Peserta Clash of Champions yang Bikin Heboh Warganet
Berita Terkait
-
Profil dan Biodata Nevin Clash of Champions, Punya IPK 4.0 dari Yale University
-
Biodata Nabil Clash Of Champions, Peserta yang Kuliah di University of Oxford
-
Jadwal dan Cara Nonton Final Clash of Champions, Jadi Saksi Siapa Mahasiswa Paling Cerdas di Indonesia
-
Demam Clash Of Champions! Yuk Intip Strategi Peserta untuk Pecahkan Tantangan
-
Biodata Maudy Clash of Champions dan Prestasinya Buat Panel Surya Inovatif dan Ramah Lingkungan
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Tak Paksa Anak Jadi Artis, Sule Cuma Minta Fokus Tentukan Masa Depan
-
Detik-Detik Menegangkan Helikopter yang Ditumpangi Raffi Ahmad Oleng di Bali Akibat Cuaca Buruk
-
Manohara Kembali Buka-bukaan Soal Ibunya, Akui Sering Dibawa ke Dukun Sejak Kecil
-
Hadiri Premier Film Penerbangan Terakhir, Bella Damaika Mantan Selingkuhan Pilot Tuai Hujatan
-
Akui Sempat Malu Main Sinetron Ganteng Ganteng Serigala, Jessica Mila Tuai Kritik
-
Viral Video Mualem Duduk di Pelaminan Bersama Pengusaha Malaysia, Gubernur Aceh Menikah Lagi?
-
Umay Shahab Sampaikan Pesan Haru Usai Prilly Latuconsina Mundur dari Sinemaku Pictures
-
Tengku Zanzabella Soroti Pola Asuh Orang Tua Aurelie Moeremans
-
Segera Menikah, El Rumi Bahas Kemungkinan Syifa Hadju Jadi IRT
-
Dituding Nathalie Holscher Lupakan Adzam, Sule: Dia Cuma Gimik