Suara.com - Aktor asal Korea Selatan, Song Joong Ki bersiap kembali ke layar kaca. Dia baru saja dikonfirmasi akan membintangi drama baru.
HIghZium Studio selaku pihak agensi mengatakan bahwa drama yang dimainkan Song Joong Ki berjudul sementara, My Youth.
Melansir dari Soompi pada Rabu (21/8/2024), Song Joong Ki nantinya akan memerankan karakter bernama Sunwoo Hae.
Dia bakal beradu akting dengan Chun Woo Hee. Perempuan itu didapuk memainkan sosok Sung Je Yeon.
Sunwoo Hae dikatakan merupakan seorang novelis sekaligus penjual bunga. Saat kecil, dia sempat menjadi aktor ternama.
Sayangnya lantaran keserakahan orang dewasa, popularitas Sunwoo Hae menurun drastis. Sosoknya bahkan dilupakan oleh publik.
Beda dengan Sunwoo Hae, Sung Je Yeon merupakan bos di Feel Entertainment. Dia terlahir kaya raya.
Hanya saja, dia mengalami masa sulit dan membuatnya harus bekerja lebih intens.
Di momen inilah, Sung Je Yeon kembali bertemu Sunwoo Hae. Masa lalu mereka pun akhirnya kembali terungkap.
Baca Juga: Akhirnya Bertemu di Baeksang Arts Awards 2024, Song Joong-ki Hindari Kontak Mata ke Song Hye-kyo
Bergenre drama romantis, My Youth tentu saja akan menyuguhkan banyak momen manis antara Song Joong Ki dan Chun Woo Hee.
Jika tidak ada halangan, My Youth yang digarap sutradara Yumi's Cells, Lee Sang Yeop ini akan tayang tahun depan.
Berita Terkait
-
Selamat! Istri Song Joong Ki Dikonfirmasi Hamil Anak ke-2
-
Bintangi Serial 'The 8 Show', Chun Woo Hee Ungkap Kesulitan saat Syuting
-
Dianggap Lakukan Fat Shaming, Drama Korea 'The Atypical Family' Tuai Kritik
-
Tekuni Akting, Tiffany SNSD Sebut Song Joong Ki sebagai 'Acting Coach'
-
4 Sosok yang Hadapi Konflik di Episode Awal Drakor The Atypical Family, Siapa Saja?
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh