Suara.com - Kontroversi Tasyi Athasyia seolah tak ada habisnya. Kembaran Tasya Farasya itu kembali tersandung kasus dengan eks karyawan.
Dalam pengakuan yang beredar di media sosial, Tasyi Athasyia dituding melakukan kekerasan dan tidak membayar penuh gaji mantan karyawannya.
Ini bukan pertama kalinya Tasyi Athasyia disorot karena masalah negatif. Sebelumnya istri Syech Zaki itu ramai dikritik karena beberapa alasan.
Langsung saja, berikut deretan kontroversi Tasyi Athasyia yang sukses menghebohkan media sosial.
1. Marah-marah pada Satpam Restoran Cepat Saji
Tasyi Athasyia pernah memarahi seorang satpam salah satu restoran cepat saji karena saat itu sang anak nyaris tertabrak mobil yang melintas.
Ibu empat anak itu bahkan meminta pihak restoran menegur satpam tersebut. Aksi Tasyi menuai komentar pedas warganet lantaran dianggap berlebihan.
2. Berseteru dengan Keluarga Sendiri
Tasyi Athasyia sempat berseteru dengan saudara kembarnya sendiri, Tasya Farasya. Duduk perkaranya adalah ulang tahun sang mama, Ala Alatas.
Baca Juga: Tasyi Athasyia Polisikan Akun yang Sebar Informasi Dirinya Zalim ke Mantan Karyawan
Sementara Tasya memilih diam, Tasyi Athasyia terus memojokkan keluarganya. Dalam video klarifikasi yang dirilis bersama suami, Tasyi bahkan mengisyaratkan bahwa ibunya pilih kasih.
3. Kontroversi Cotton-bud Rp1 Miliar
Tasyi Athasyia pernah menuai kontroversi karena ucapannya dalam vlog bersama Tasya Farasya. Tasyi mengatakan bahwa uang Rp1 miliar hanya untuk membeli cotton bud anak-anaknya.
Warganet mengkritik Tasyi seolah pamer kekayaan yang dimiliknya. Namun dia meluruskan bahwa ucapannya tidak bermaksud menyinggung siapapun.
4. Dilaporkan ke Polisi oleh Mantan Karyawan
Kembali pada Juni 2023, Tasyi Athasyia dilaporkan oleh mantan karyawan bernama Putri di Polda Metro Jaya atas tuduhan pengancaman dengan kekerasan.
Berita Terkait
-
Tasyi Athasyia Polisikan Akun yang Sebar Informasi Dirinya Zalim ke Mantan Karyawan
-
Tasyi Athasyia Gercep Banget Klarifikasi Dituding Ludahi Karyawan, Seperti Apa Isinya?
-
Tasyi Athasyia Kembali Dituding Lakukan Kekerasan ke Eks Karyawan: sampai Diludahi
-
Netizen Kompor, Mama Ala Disebut Lebih Bahagia Dapat Kejutan Ultah dari Tasya Ketimbang Tasyi
-
Perkara Renovasi Kamar Asisten, Tasyi Athasyia Kembali Ungkit Kasusnya dengan eks Karyawan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain