Suara.com - Reza Rahadian laris sebagai bintang film. Namun segelintir orang, agaknya bosan melihat sang aktor muncul di layar lebar.
Hanung Bramantyo sebagai sutradara memiliki jawaban mengapa Reza Rahadian tetap menjadi incaran para sineas.
"Orang bilang, 'Reza lagi, Reza lagi'. Kenapa Reza? Karena dia memiliki modifikasi yang sempurna untuk seorang aktor," kata Hanung Bramantyo kepada Suara.com ditemui di Kemang, Jakarta Selatan belum lama ini.
Hanung Bramantyo mengatakan, Reza Rahadian punya modal penting sebagai aktor, yaitu tampang rupawan dan kemampuan akting.
"Tampilan yang bagus, ganteng, sangat bintang. Keaktoran di dalamnya, prima sekali. Itu yang kita cari," ucap suami Zaskia Adya Mecca ini.
Reza Rahadian, termasuk salah satu artis yang tak memiliki media sosial. Tapi Hanung Bramantyo tak peduli soal itu.
Hal terpenting adalah, aktor yang bekerja sama dengannya sama memiliki kemampuan berakting dan penjiwaan dalam sebuah karakter.
"Kalau orang ganteng, cantik (saja), setelah 5 menit, bosan," kata Hanung Bramantyo.
Baca Juga: Ikut Orasi Tolak Revisi RUU Pilkada 2024, Reza Rahadian Tak Takut Sepi Job
Hanung Bramantyo kemudian membandingkan dengan seseorang yang menjiwai seni peran.
"Karena yang membuat lima menit berikutnya bisa terkunci penonton datang ke bioskop, menatap layarnya, itu karena apa? Soul," ujar Hanung Bramantyo.
Berita Terkait
-
Tak Peduli Jumlah Followers, Hanung Bramantyo Punya Pertimbangan Lain Pilih Pemain Film
-
Profil dan Perjalanan Karier Ji Chang Wook, Aktor Korea yang Main di Acara Lapor Pak!
-
Mengurai Cabang-Cabang Kisah Film Heartbreak Motel yang Begitu Dalam, Sudah Nonton?
-
Putra Aktor Terkenal Spanyol Diadili Atas Pembunuhan dan Mutilasi Sadis di Thailand
-
Ikut Orasi Tolak Revisi RUU Pilkada 2024, Reza Rahadian Tak Takut Sepi Job
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV