Suara.com - Laura Meizani alias Lolly diduga kembali menipu orang yang mau meng-endorse dirinya. Hal ini diungkap oleh mantan teman dekatnya, Cindy Claudia.
Cindy mengunggah sejumlah tangkapan layar chat WhatsApp (WA) orang yang mau bekerja sama dengan Lolly. Di sana tertera kontaknya dinamai 'Laura Anaknya Nikmir'.
Dalam percakapannya, Lolly mengatakan bahwa ia sama sekali tak memiliki rekening. Semua transaksi endorsement masuk ke tabungan managernya.
Rupanya, manager Lolly adalah kekasihnya sendiri, Vadel Badjideh.
"Halo kak, tapi aku belum bikin rekening apapun itu jadi masih pake manajer kak. Wait yah," tulis Lolly. Lalu, ia mengirimkan rekening Vadel.
"Besok kami info kan ya beb, kalo sudah kami transfer sesuai. 1 minggu di 40 juta," balas orang yang meng-endorse.\
Tak berapa lama, uang senilai Rp 40 juta masuk ke rekening Vadel.
Setelah uang dikirim, mendadak Lolly menjadi sulit dihubungi. Ia beralasan sedang sibuk karena harus mengurus kasus-kasusnya.
"Maaf yah, besok aku post aku masih ada kasus nih kak. Besok baru bisa diposting nggak apa-apa, yah," ujar Lolly.
Baca Juga: Lolly Malu Jadi Anak Nikita Mirzani dan Sakit Hati Tak Dibela Sang Ibu
Orang yang meng-endorse pun meminta uangnya dikembalikan bila Lolly tak segera mempromosikan produknya.
Esok harinya, Lolly belum juga mengunggah promosi di akun Instagram-nya. Hingga malam hari, nomor orang yang meng-endorse diblokir oleh anak sulung Nikita Mirzani itu.
"Kami maunya post sekarang atau di-refund aja ya kak. Tolong ya. Kok ceklis 1 ya? Jangan main-main ya, duit gede bukan kecil," pungkas orang yang meng-endrose.
Berdasarkan penuturan Cindy, dugaan penipuan ini terjadi baru-baru ini.
"Lolly wkwkwk nipu berapa tahun ini. Penipuan terbaru September ini," bunyi caption Cindy.
Warganet curiga bahwa uang tersebut dipakai oleh Vadel Badjideh.
Berita Terkait
-
Nikita Mirzani Murka Vadel Badjideh Diduga Paksa Lolly Aborsi Dua Kali
-
Enggan Sentuh Tangan Nikita Mirzani, Adab Saaih Halilintar Jadi Perbincangan
-
Gak Mau Kalah dari Haters, Vadel Badjideh Mau Jadi Dancer Nomor 1 di Dunia
-
Laporkan Pacar Lolly Terkait Persetubuhan dan Aborsi, Nikita Mirzani Bawa Saksi dari Luar Negeri
-
Nikita Mirzani Laporkan Vadel Badjideh ke Polisi Karena Murka Anaknya Diperlakukan Buruk
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Revolusi di Balik Layar: Bagaimana AI dan Web3 Mengguncang Industri Film Global
-
Drama Keluarga Belum Berakhir, Ratu Sofya Minta Adik Jangan Bikin Suasana Makin Panas
-
Ikuti Jejak Al Ghazali, El Rumi dan Syifa Hadju Bikin Kanal YouTube Jelang Nikah
-
Jonathan Frizzy Isyaratkan Lamar Ririn Dwi Ariyanti Usai Bebas Penjara
-
Denny Sumargo Tolak Undang Roby Tremonti, Dipuji Keren oleh Aurelie Moeremans
-
Penjelasan 4 Teaser Avengers: Doomsday, Petunjuk Awal Perang Terbesar di MCU
-
6 Film Terbaru Jerome Kurnia, Penerbangan Terakhir Lagi Tayang di Bioskop
-
Benarkah Skrip Stranger Things 5 Pakai ChatGPT?
-
Eksistensi Arif Brata: Antara Akting, Jati Diri Komika, dan Pandangan Materi 'Pinggir Jurang'
-
Sinopsis Siren's Kiss, Park Min Young Terjerat Kasus Penipuan Asuransi Berujung Maut