Suara.com - Momen bertemunya Jennie Blackpink dengan model ternama Jepang, Nana Komatsu tengah menyita perhatian publik.
Kejadian itu terjadi saat keduanya hadir di acara peragaan busana Chanel 2025 S/S di Paris baru-baru ini.
Video interaksi Jennie Blackpink dan Nana Komatsu dibagikan akun @harpersbazaarjapan di Instagram.
Di situ, Jennie Blackpink tampil menawan dengan rambut blonde serta busana berwarna biru. Sedangkan Nana Komatsu tampil lebih kasual.
Jennie Blackpink dan Nana Komatsu sempat mengobrol sejenak dan berbagi pelukan.
"Nana dan Jennie di Pertunjukan Koleksi Pre-t-Porte Chanel Spring Summer 2025. Menyapa mereka dengan pelukan untuk pertama kalinya setelah sekian lama," tulisnya sebagai caption.
Bertemunya Jennie Blackpink dan Nana Komatsu turut diberitakan oleh Allkpop dan mendulang beragam respons.
Mengingat Nana Komatsu sempat digosipkan pernah berpacaran dengan G-Dragon Bigbang. Begitupun dengan Jennie Blackpink.
"Aneh rasanya melihat rumor masa lalu Nana dengan GD masih terus dibicarakan. Mengingat dia sudah menikah dan punya Anak," kata salah satu netizen.
Baca Juga: Digosipkan Pacaran dengan BamBam GOT7, Jennie Blackpink Gercep Membantah
"Saya tidak begitu yakin rumor dengan G-Dragon ada hubungannya dengan popularitas video ini. Tapi ini teori menyenangkan," timpal lainnya.
"Jennie juga berteman dengan Kiko yang pernah terhubung dengan GD. Mereka semua sekarang adalah mantan jadi mungkin tidak ada alasan untuk bertengkar satu sama lain," sahut lainnya.
Berita Terkait
-
G-Dragon BIGBANG Dikonfirmasi Tampil di Program 'You Quiz on the Block'
-
Pertama Kali Tampil dengan Rambut Blonde, Jennie BLACKPINK Tuai Kritik?
-
Jennie BLACKPINK Umumkan Tanggal Perilisan Single Terbaru 'Mantra'
-
Segera Comeback, Jennie BLACKPINK Rilis Video Spoiler Bertajuk Pretty Girl Mantra
-
Jennie BLACKPINK Panggil Fans 'Rubies', Agensi Beri Klarifikasi Soal Nama Fandom
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah