Suara.com - Istri Young Lex, Eriska Alexander dikenal sebagai sosok selebgram. Kekinian, ibu satu anak itu mencoba peruntungan dengan jualan nasi di warung Sunda.
Eriska Alexander menamai tempatnya, 'Warung Zaenab'. Berisi jualan makanan sehari-hari seperti sayur dan lauk pauk.
Meski tempatnya terbilang sederhana, tapi warung yang buka pukul 09.00 WIB.
Potret kesederhanaan itu terlihat dari beberapa video yang hadir di Instagram Eriska Alexander.
Tanpa bangunan mewah, istri rapper terkenal itu hanya membekali warungnya dengan kipas angin dan bangunan sepetak yang ditutup asbes.
Eriska Alexander mengatakan, lauk rumahan seperti kangkung, tongkol, ayam goreng, dijual dengan harga bervariasi.
"Lauknya Rp 5 ribu, kalau nasi sama lauknya bisa beli Rp 12.000," kata Eriska Alexander di salah satu postingan Instagram.
Dari penelusuran ke sejumlah konten, ternyata Eriska Alexander sudah membuka warung Sunda ini sejak 12 September 2024.
"Aku deg-degan guys, karena ini kali pertama buka warsun," kata istri Young Lex ini.
Baca Juga: Felix Siauw Sindir Dai Doyan Pamer Harta, Nama Ustaz Solmed Terseret
Di awal warung tersebut buka, Eriska Alexander hanya memasak menu yang tak banyak. Namun seiring perjalanan waktu, ia pun menambah jumlah porsi dan varian makanan.
Eriska Alexander bahkan turun langsung ke pasar untuk membeli bahan makanan dan memasak di rumah.
Berita Terkait
-
Sering Nonton Bareng Keluarga, Iis Dahlia Tak Setuju Tiket Konser Dikenakan Cukai
-
Dari Anti Politik, Young Lex Kini Dipercaya Kelola Akun TikTok Mahfud MD
-
Tiket Konser Mau Dikenakan Cukai, Young Lex: Enggak Usah Manggung, Jadi Tukang Bakso Aja
-
Video Young Lex Asyik Nge-Game Sambil Makan Disuapi Istri Disorot, Netizen Merasa Senasib dengan Eriska Nakesya
-
Dear Reza Arap dan Onad, Ditantang Young Lex Tanding Tinju Nih
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
Terkini
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band