Suara.com - Usai digugat cerai Baim Wong di Pengadilan Agama Jakarta Selatan serta dituduh berselingkuh Paula Verhoeven pilih fokus urus kedua anaknya, yakni Kiano Tiger Wong dan Kenzo Eldrago Wong.
Di tengah Baim Wong yang menudingnya selingkuh, Paula Verhoeven mengunggah Instagram Stories yang menunjukkan dirinya tengah asyik bermain dengan kedua buah hatinya.
Meski hingga saat ini Paula Verhoeven belum memberikan tanggapan terkait gugatan cerai dan dugaan perselingkuhan yang disampaikan oleh Baim Wong, unggahan akun Instagram @lambegosiip tersebut seolah menunjukkan bila Paula tak ingin ambil pusing masalah rumah tangganya dan memilih fokus bersama Kiano dan Kenzo.
"Mama loves you (emoji hati 2x)," tulis Paula dalam unggahan tersebut.
Bahkan ada yang menyebut sikap Paula Verhoeven yang memilih bungkam dengan permasalahannya itu menunjukkan bila dirinya lah yang benar. "Biasanya yg diam itu yg benar...," cuit @Ri***ng.
Unggahan itu pun langsung mendapat banyak komentar beragam dari warganet yang melihat. Banyak yang mengaku memihak kepada Paula Verhoeven dan memberikan cibiran kepada Baim Wong hingga menyebutnya kurang bersyukur.
"Tim lbh percaya Paula sini ngumpul..(emoji tepuk tangan) --->," kata akun @ma***nn. Komentar ini bahkan telah disukai lebih dari 600 orang yang seolah setuju dengan hal tersebut.
"Katanya takut anaknya tergangu tp bapaknya malah buka2 aib ibunya," ungkap @ad***08.
"Paula berhijab pun masih blm cukup buat baim(emoji sedih) Baim sama kaya desta memang gak cocok dpt yg perfect," timpal @ni***rs.
Baca Juga: Baim Wong Pamer Foto Bareng Anak-anak, Komentar Menohok Nikita Mirzani Disorot
"Sudah tua baru menikah eeeee sudah dapat istri dan di kasih anak malah di cerai kan laki laki kurang bersyukur," imbuh @iz***11.
"Faham yah, diberikan 2 anak laki2 untuk menjaga & melindungi mama nya (emoji mata love)," cuit @vi***12.
Kontributor : Mira puspito
Berita Terkait
-
Baim Wong Pamer Foto Bareng Anak-anak, Komentar Menohok Nikita Mirzani Disorot
-
Umbar Aib Paula Verhoeven, Baim Wong Dibandingkan dengan Desta hingga Ruben Onsu
-
Dibilang Pelit, Segini Mas Kawin Baim Wong Buat Paula Verhoeven: KUA sampai Salah Catat
-
Mengintip Pekerjaan Keluarga Verhoeven, Baim Wong Sebut Beri Nafkah
-
Dituduh Selingkuh Hingga Digugat Cerai Baim Wong, Paula Verhoeven Unggah Ceramah Ustaz Hanan Attaki: Biar Allah Hadapi
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan