Suara.com - Presenter sekaligus aktris Angie Ang antusias jelang pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai presiden dan wakil presiden 2024-2029.
Angie Ang tak sabar menantikan kepemimpinan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka. Pasalnya, di mata Angie, Prabowo merupakan sosok patriot yang pantang menyerah.
"Pasti (antusias), kenapa? Karena menurut aku, beliau (Prabowo) ini adalah sosok yang tidak gampang menyerah, di sisi lain beliau adalah seorang patriot, seorang prajurit dulunya," kata Angie Ang kepada Suara.com saat ditemui di kawasan MH. Thamrin, Jakarta Pusat, Kamis (17/10/2024).
"Dengan beliau mencalonkan bukan hanya sebagian calon presiden di belakangan ya, tapi juga wakil presiden, ikut terjun ke politik dan sekarang dia terpilih. Aku sangat excited untuk melihat Bagaimana hasil kerja beliau nanti," ucapnya menyambung.
Bukan hanya Prabowo, Angie juga menantikan kerja Gibran sebagai wakil presiden yang datang dari generasi milenial.
"Jangan lupa wakil presiden terpilih kita ini termasuk generasi milenial, semoga harapannya dengan berpasangan dengan Pak Prabowo, generasi milenial, Z, alpha ini semakin melek politik. Jadi biar lebih tersentuh lah," ujar dia.
Lebih lanjut, Angie juga berharap banyak pada nama-nama calon pengisi kabinet baru yang sudah dipanggil Prabowo di kediamannya di kawasan Kartanegara, Jakarta Pusat, pada Selasa (15/10/2024) lalu.
"Termasuk dengan kementerian-kementerian yang beliau sudah rancang. Sudah banyak banget nama yang datang ke Kertanegara," kata Angie.
"Beberapa tidak kaget ada nama-nama yang sudah diprediksi dari awal, karena beberapa kali dalam beberapa kesempatan beliau itu sempat bilang bahwa dari kabinet Pak Presiden Jokowi, ada nama-nama yang akan beliau pakai lagi," kata Angie.
Baca Juga: Jawaban Andra Soni Soal Kemungkinan Prabowo Subianto Ikut Kampanye di Banten
Berita Terkait
-
KemenPPPA Dukung Arahan Prabowo Setop Kerahkan Siswa Sambut Pejabat
-
Legislator PKB Beri Peringatan Keras ke Prabowo: Awas Jebakan Israel di Misi Pasukan Perdamaian Gaza
-
Disentil Prabowo Gegara Siswa Turun ke Jalan, Pemkab Bantul Beri Penjelasan
-
Dukung Langkah Prabowo Setop Tradisi Kerahkan Siswa saat Penyambutan, KPAI Ungkap Potensi Bahayanya
-
Bukan Tak Senang, Ini Alasan Prabowo Larang Siswa Sambut Kunjungan Presiden
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
Terkini
-
Anak Pakai Rok Terlalu Pendek di Sekolah, Zaskia Adya Mecca Kena Tegur Guru
-
Dipha Barus Lantang Suarakan Viva Palestina Usai Menang Piala AMI Awards 2025
-
Melihat Pro Kontra Kemenangan Lagu Garam dan Madu di AMI Awards 2025
-
Baskara Putra Borong 5 Piala AMI Awards 2025, Sebut Trofi Cuma Buat Pajangan di Rumah
-
Sarwendah Patahkan Tudingan 2 Bulan Jauhkan Anak dari Ruben Onsu, Ungkap Fakta Sebenarnya
-
Pidato Mengharukan Raisa di AMI Awards 2025, Persembahkan Piala Buat Anak Hingga Vidi Aldiano
-
Trauma Didatangi Debt Collector atas Tunggakan Ruben Onsu, Sarwendah Curhat Ketakutan
-
Pacaran dengan Reza Arap, Lula Lahfah Dapat Peringatan dari Para Sahabat
-
Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2025, Hindia Boyong Piala Album Terbaik
-
Sarwendah Bantah Halangi Ruben Onsu, Beberkan Cara Mudah Bertemu Anak: Ayah Tinggal WhatsApp Aku