Suara.com - Sudah tiga bulan belakangan Mayang Lucyana Fitri wara-wiri ke Gedung DPR RI di Senayan, Jakarta. Mayang mendapat kesempatan magang di sana.
"Aku magang udah 3 bulan dan bentar lagi udah mau selesai. Sedih banget sih, jujur, minggu depan udah selesai," ungkap Mayang di kawasan Bintaro, Tangerang Selatan, Sabtu (26/10/2024).
Berbagai ilmu baru didapat adik almarhumah Vanessa Angel tersebut selama magang di DPR RI. Ia bertemu mentor yang banyak membagikan pengalaman baru.
"Aku dipertemukan sama mentor yang baik-baik banget, sabar banget ajarin aku hal-hal yang sebelumnya aku nggak tahu," kisah Mayang Lucyana Fitri.
Mayang Lucyana Fitri juga berkesempatan mengikuti salah satu sidang paripurna di DPR RI. "Itu keren banget, aku kayak amaze banget sih," tutur Mayang Lucyana Fitri.
Tiga bulan menimba ilmu di DPR RI, Mayang Lucyana Fitri mulai tertarik berpolitik. Ia terinspirasi dari para politisi yang ditemui di sana.
"Kan aku juga setiap hari ketemu sama politikus-politikus. Mereka menginspirasi juga," terang Mayang Lucyana Fitri.
Mayang Lucyana Fitri bahkan terang-terangan mengaku sudah mendapat tawaran untuk terjun ke politik. "Yang ngajak sih udah ada," kata dia.
Hanya saja, Mayang Lucyana Fitri masih pikir-pikir. Untuk saat ini, berpolitik belum jadi prioritas Mayang meski sudah menunjukkan ketertarikan.
Baca Juga: Musisi Duduki Kursi Legislatif dan Eksekutif, Anang Hermansyah Berharap Kisruh Royalti Selesai
"Aku masih kuliah. Aku juga masih sibuk di karier aku, masih ngerjain single-single aku, album aku," jelas Mayang Lucyana Fitri.
Mayang Lucyana Fitri baru mau berpolitik kalau dirasa dorongan untuk mengabdi ke masyarakat semakin kuat.
"Pengin sih nanti. InsyaAllah, doain aja," tutup Mayang Lucyana Fitri.
Berita Terkait
-
Komisi III DPR Bakal Bentuk Panja Reformasi Polri hingga Pengadilan, Bakal Disahkan Pekan Depan
-
Menkes Wacanakan Hapus Rujukan Berjenjang BPJS, Begini Repons Pimpinan DPR
-
Usut Korupsi Dana CSR BI, KPK Periksa Istri Polisi untuk Lancak Aset Tersangka Anggota DPR
-
Demi Generasi Digital Sehat: Fraksi Nasdem Dukung Penuh RUU Perlindungan Siber, Apa Isinya?
-
Respons Pimpinan DPR Usai MK Larang Polisi Aktif di Jabatan Sipil, Apa Katanya?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Profil Helwa Bachmid, Model yang Viral Usai Mengaku Istri Siri Habib Bahar
-
Dibongkar Indro Warkop, Banyak Aktor Top Mundur Perankan Dono
-
Raisa Siapkan Konser Tunggal Lagi di 2026, Usung Konsep yang Beda
-
Ammar Zoni Tiba-Tiba Minta Surat Nikah Padahal Belum Sah, Dokter Kamelia Kaget
-
Asal-usul Habib Bahar yang Rahasiakan Pernikahannya dengan Helwa Bachmid, Keturunan Rasulullah?
-
5 Dosa Masa Lalu Habib Bahar bin Smith, Ulama yang Rahasiakan Pernikahannya dengan Model
-
Ikuti Jadwal Geng The Prediksi, Boiyen Rela Rombak Tanggal Nikah
-
Sempat Dikhawatirkan Bakal Cerai, Potret Terbaru Audi Marissa dan Anthony Xie Bikin Lega
-
Terungkap Rincian Mahar Pernikahan Boiyen, Punya Makna Mendalam di Balik Angka Cantik
-
Sambil Menangis, Deni Apriadi Rahman MUA Dea Klarifikasi Usai Viral sebagai Sister Hong Lombok