Suara.com - Akun Instagram diduga milik mendiang istri Haldy Sabri terkuak. Instagram tersebut dipenuhi dengan beragam foto-foto dari Haldy Sabri, Dwi Astuti, dan kedua anak mereka.
Setelah ditelusuri ke bawah oleh Suara.com, ada sebuah unggahan yang begitu menarik yang jangan sampai dilewatkan. Unggahan tersebut dibagikan pada tahun 2019 lalu.
Pada unggahan tersebut, foto lawas dari pernikahan Haldy Sabri dan Dwi Astuti juga turut tersingkap. Kecantikan dan ketampanan dari pasangan suami istri tersebut terpancar dari foto yang dibagikan.
Ternyata, ada alasan di balik diunggahnya foto pernikahan oleh mendiang istri Haldy Sabri, Dwi Astuti dalam unggahannya tersebut. Dwi sedang merayakan cinta yang dibinanya bersama suami yang konon mencapai ke-18 tahun.
Selain foto pernikahan, Dwi turut menyertakan bukti keharmonisan dari dirinya, Haldy Sabri, serta kedua putri mereka yang bernama Syifa dan Hasya.
"Jatuh cinta itu mudah namun beda halnya dengan tetap mencintai. Kita bisa melakukannya. Selamat perayaan yang ke-18," tulis Dwi dalam unggahannya, dilansir oleh Suara.com pada Senin (28/10/2024).
Ucapan untuk merayakan kebersamaan mereka selama 18 tahun tersebut ditambahkan dengan kalimat-kalimat yang terasa mengiris hati saat ini. Terutama mengingat Dwi telah berpulang ke pelukan Tuhan terlebih dahulu.
Sebagai seorang istri yang mencintai Haldy Sabri, Dwi berharap hanya kematian yang bisa memisahkan dirinya dengan suami baru Irish Bella ini. Dwi pun berjanji untuk selalu mendoakan Haldy Sabri.
"Semoga hanya maut yang bisa memisahkan kita. Doaku selalu bersamamu selamanya dan semoga kita selalu sehat, imamku," sambung Dwi Astuti dalam unggahan lawasnya sebelum meninggal dunia.
Baca Juga: Dijodohkan Melalui Taaruf, Persiapan Pernikahan Irish Bella dan Haldy Sabri Dibongkar Sahabat
Berita Terkait
-
Sinopsis Film Dosa, Debut Irish Bella Jadi Produser di Rumah Produksi Milik Haldy Sabri
-
Belum Sepenuhnya Cinta, Alasan Irish Bella Rela Dinikahi Duda 2 Anak Dibongkar Denny Darko
-
Momen Hangat Anak Ammar Zoni Cium Tangan Kakak Sambung, Senyuman Haldy Sabri Jadi Sorotan
-
Haldy Sabri Nikahi Irish Bella, Terkuak Pesan Diduga Milik Istri Pertama Sebelum Tiada: di Sisa Umurku
-
Seminggu Menikah, Perubahan Suami Baru Irish Bella Ini Tak Kalah Saing dari Ammar Zoni
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki