Suara.com - Artis multitalenta, itulah julukan publik pada Rina Nose selama ini. Pasalnya, Rina Nose selalu totalitas dalam impersonate gaya banyak artis terkenal, termasuk yang teranyar Syifa Hadju.
Yup, Rina Nose belum lama ini menirukan gaya Syifa Hadju dalam sebuah acara. Hasil cosplay Rina Nose itu diunggah di Instagram pribadinya.
Terlihat Rina Nose memakai gaun warna pink fuchsia yang sama dengan Syifa Hadju. Gaun tanpa lengan tersebut dilengkapi dengan detail ekor yang memanjang di bagian samping.
Baik Rina Nose maupun Syifa Hadju sama-sama menggerai rambut panjang mereka. Rina Nose juga memakai sepatu boots hitam yang senada dengan kekasih El Rumi tersebut.
Tidak hanya penampilan, cara Rina Nose berpose pun sama dengan Syifa Hadju. Ekspresi wajah mereka yang serius saat menatap kamera juga nyaris tak bisa dibedakan.
"Syifa Hayu & El Rungkad yekaann @syifahadju @elelrumi," tulis Rina Nose pada caption Instagram belum lama ini.
Unggahan Rina Nose ini di-notice oleh Syifa Hadju. Calon mantu Maia Estianty ini memberikan reaksi tak terduga.
"Yang foto aku tuh yang slide berapa sihhh sampe bingungg," tulis Syifa Hadju di kolom komentar.
Dari reaksinya, Syifa merasa tidak bisa membedakan karena saking totalitasnya Rina Nose dalam menirukan gayanya. Rina Nose pun memuji Syifa terlalu baik.
Baca Juga: Pantas Syifa Hadju Pilih El Rumi, Ternyata Effortnya Beda dengan Rizky Nazar
"Kamu terlalu baik Cipa," balas Rina Nose.
Unggahan Rina Nose ini juga viral di akun gosip. Sama seperti Syifa Hadju, reaksi netizen juga tak terduga.
Warganet menilai Rina Nose gak kebanting sama sekali dengan Syifa Hadju. Mereka memuji impersonate Rina Nose berhasil dan malah merasa penampilannya lebih cantik.
"Rina Nose always the best soal impersonate orang lain, selalu totalitas," puji netizen.
"Rina cakep banget gak kebanting," warganet lain ikut memuji.
"Tapi kok di sini malah cantik mba Rina," kata netizen.
Berita Terkait
-
Sama-Sama Calon Menantu, Intip Beda Hadiah Alyssa Daguise dan Syifa Hadju Saat Rayakan Ultah Pernikahan Maia Estianty
-
Irwan Mussry dan Maia Estianty Rayakan Ultah ke-6 Pernikahan, Cuma Alyssa Daguise yang Absen di Kolom Komentar?
-
Marsha Aruan Mendadak Bete Ditanya Ucapan Selamat dari Syifa Hadju, Awalnya Semangat Bahas Suasana Ultah
-
Gagal Jadi Mertua, Maia Estianty Komentari Momen Ulang Tahun Marsha Aruan
-
Bukti Tak Musuhan, Syifa Hadju Beri Ucapan Ulang Tahun yang Manis ke Marsha Aruan
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo
-
Berburu Tiket Gala Premiere Film Alas Roban Diskon 50 Persen, War Mulai Hari Ini!