Suara.com - Fotografer Agra Suseno turut merayakan ulang tahun keenam pernikahan Maia Estianty dan Irwan Mussry yang jatuh pada Selasa, 28 Oktober kemarin.
Maia Estianty memang menyewa jasa Agra Suseno untuk mengabadikan momen indah nan sakral yang digelar di Masjid Camii, Tokyo, Jepang, pada 2018 lalu.
Untuk merayakannya, Agra Suseno mengunggah sejumlah potret momen pernikahan Maia Estianty dan Irwan Mussry yang belum pernah terekspos ke publik.
Dalam postingan Agra Suseno, publik dapat melihat secara lebih jelas cincin nikah yang di berikan Irwan Mussry kepada ibu Al, El, Dul itu.
Terdapat pula foto mahkota bertahta berlian yang dipakai Maia Estianty. Ada pula dokumentasi yang menunjukkan kebahagiaan keluarga serta rekan terdekat kedua mempelai.
Agra Suseno juga mengungkap fakta menarik dari pengalamannya menjadi fotografer pernikahan pasangan miliader tersebut.
"Fun fact: kita masih no clue (enggak tahu) acara apa yang akan difoto sampai akan berangkat ke Jepang dan berada di Tokyo kurang dari 48 jam," tulisnya geli, dikutip pada Sabtu (2/11/2024).
Selain hal itu, fakta lain yang belu diketahui publik adalah saksi nikah dalam pernikahan Maia Estianty dan Irwan Mussry, yakni Rosano Barack.
Potret ayah Reino Barack itu terlihat pada slide ketujuh. Ia duduk di samping Irwan Mussy mengenakan jas biru gelap yang dipadukan dengan jas putih dan vest bunga-bunga.
Baca Juga: Beredar Wajah Princess R Anak Syahrini Jalani Pemotretan, Mirip Reino Barack Banget
Rupanya, keberadaan ayah mertua Syahrini itu mengejutkan warganet.
"Wow, saksinya bapak mertuanya Syahrini," ujar seorang warganet. "Kok kayak ada mertuanya Syahrini ya?" tanya warganet lain. "Oh, ayahnya Reino Barack yang jadi saksinya ya?" imbuh warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Beredar Wajah Princess R Anak Syahrini Jalani Pemotretan, Mirip Reino Barack Banget
-
Sama-Sama Calon Menantu, Intip Beda Hadiah Alyssa Daguise dan Syifa Hadju Saat Rayakan Ultah Pernikahan Maia Estianty
-
Irwan Mussry dan Maia Estianty Rayakan Ultah ke-6 Pernikahan, Cuma Alyssa Daguise yang Absen di Kolom Komentar?
-
Rayakan Ultah Pernikahan Ke-6, Maia Estianty Tulis Pesan Romantis ke Irwan Mussry
-
Singgung Tubagus Joddy, Maia Estianty Puji Mayang Lucyana Selangit Gara-Gara Hal Ini
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Model Helwa Bachmid Bongkar Pernikahan Rahasianya dengan Habib Bahar, Ungkap Penderitaan Setahun
-
Keseruan Fan Meeting Perdana Bonnadol di Jakarta, Momen Nyanyi 'Kesempurnaan Cinta' Bikin Pecah
-
Riyuka Bunga Pamer Mesra dengan Deddy Corbuzier, Sabrina Chairunnisa: Samawa
-
Naysilla Mirdad Lagi Serius Akting Nangis, Malah Digoda Bunda Corla: Ih Cantik Kali Kau Ya!
-
Tak Cuma Bikin Ngakak, Film Mertua Ngeri Kali Punya Pesan Mendalam tentang Keluarga
-
Pengacara Ruben Onsu Curiga soal Koar-Koar Sarwendah: Ingin Bikin Klien Kami Terlihat Miskin
-
Kronologi Panas Perebutan Takhta Keraton Solo 2025, Siapa Raja Sebenarnya?
-
Bantah Ruben Onsu Nunggak Cicilan, Pengacara: Uang Bulanan Sarwendah Rp200 Juta Tak Pernah Telat
-
2 Tahun Disimpan Rapat, Ini Perjalanan Cinta Boiyen dengan Suami yang Dosen
-
Desta Akui Takut Tenggelam dalam Imitasi, Ini Tantangan Terberatnya Jadi Dono