Suara.com - Artis kontroversial Nikita Mirzani akhirnya menjawab kapan dirinya akan menepati janji menghancurkan rumah keluarga Badjideh.
Nikita Mirzani mengaku tidak akan melakukannya sekarang ketika proses penyidikan kasus putrinya, Laura Meizani alias Lolly, dengan Vadel Badjideh sedang berjalan.
Mantan istri Antonio Dedola itu mengklaim memiliki hak atas rumah tersebut lantaran uang Lolly sebesar Rp450 juta mengalir di keluarga tersebut.
"Ketika si Kang Semir (Vadel Badjideh) sudah ditetapkan sebagai tersangka, dia ditahan, maka saya berhak untuk menghancurkan rumahnya," ucap Nikita Mirzani saat live Instagram, yang diunggah ulang akun Instagram @lambe__danu, Sabtu (16/11/2024).
"Karena ada aliran dana sebesar kurang lebih Rp450 juta. Paham ya?" kata Nikita melanjutkan.
Nikita Mirzani pun berharap ayah Vadel Badjideh, Umar Badjideh, mendengar penyataannya kali ini.
"Jadi tolong kasih tahu bapaknya Kang Semir, kasih tahu rumahnya akan dihancurkan nanti ketika anaknya sudah ditetapkan jadi tersangka dan ditahan," ujar Nikita.
"Bukan sekarang, bukan. Nanti. Jadi kupingnya jangan budeg, kalo budeg ya udah ke THT," imbuh Nikita menyambung.
Warganet pun penasaran dari mana Lolly mendapat uang ratusan juta tersebut.
Baca Juga: Suami Dihina Nikita Mirzani, Fitri Salhuteru Kasih Pesan Bijak
"Emang Lolly dapet dari mana uang sebanyak itu ya?" tanya seorang warganet.
"Rp450 juta? Aliran dana dari mana? Lolly gitu maksudnya? Dapet dari mana coba," kata warganet lain heran.
"Halah, awalnya lu mana ada bilang setelah jadi tersangka. Awalnya lu bilang mau ngehancurin doang. Udah pada heboh-heboh baru bilang kalau jadi tersangka," imbuh warganet lain mencibir.
Jauh sebelum ini, Umar Badjideh sempat menantang Nikita Mirzani untuk datang langsung jika benar ingin merobohkan rumahnya.
"Jangan ngomong aja, ke rumah. Enggak (khawatir), saya tunggu," ucap Umar Badjideh kala itu.
Umar Badjideh juga sempat mengolok-olok lokasi rumah Nikita Mirzani yang disebut di dalam gang sempit dan harus melewati rel kereta.
Berita Terkait
-
Suami Dihina Nikita Mirzani, Fitri Salhuteru Kasih Pesan Bijak
-
Mira Hayati Bos Skincare Tak Ditahan karena Hamil, Nikita Mirzani Sebut Gara-Gara Punya Uang
-
Fitri Salhuteru Klarifikasi Tudingan Nikita Mirzani Cuma Jadi Sales Properti, Netizen Belum Puas Juga
-
Mira Hayati Jadi Tersangka Skincare Bermerkuri, Nikita Mirzani Protes: Kok Enggak Ditahan?
-
Fitri Salhuteru Ogah Komentari Dugaan Nyinyir Nikita Mirzani: Tolong Hormati...
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
4 Tanda Kepergian Lula Lahfah Disebut Meninggal dalam Kondisi Baik
-
Virgoun Restui Ahmad Dhani dengan Inara Rusli: Aku Sih Yes
-
Pesan Terakhir Lula Lahfah ke Jennifer Coppen Terungkap, Titip Doa untuk Laura Anna
-
Ojeknya Pernah Dipesan, Pengemudi Ojol Bongkar Sifat Asli Manohara
-
Lula Lahfah Ungkap Keinginan Sederhana Sebelum Meninggal
-
Willie Salim Klarifikasi Tudingan Giveaway Settingan: Aku Tidak Pernah Berniat
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Menikah Besok, Intip Jadwal Live Streamingnya
-
Betrand Peto Diisukan Diusir Sarwendah, Jordi Onsu Semprot Penyebar Hoaks: Bohong!
-
Konten Promosi Whip Pink Tuai Kritik, Brand Tahu Kalau Disalahgunakan?
-
Diungkit soal Masa Lalu dengan Wendy Walters, Reza Arap Janji Perjuangkan Nama Baik Lula Lahfah