Suara.com - Sosok Maudy Effrosina belakangan ini tengah mencuri perhatian. Pasalnya Fadly Faisal telah mengumumkan Maudy sebagai kekasihnya.
Sama seperti Fadly Faisal, Maudy Effrosina merupakan seorang artis peran. Bahkan Maudy pernah satu proyek akting dengan Rebecca Klopper mantan kekasih Fadly.
Dalam kesempatan kali ini, Suara.com akan merangkum beberapa film Maudy Effrosina terutama yang sudah tayang di OTT. Berikut ulasan selengkapnya!
1. Badarawuhi di Desa Penari
Maudy Effrosina merupakan pemeran utama di film Badarawuhi di Desa Penari yang tayang pada April 2024 lalu, yaitu karakter Mila.
Dalam film Badarawuhi, Mila diceritakan berniat mengembalikan gelang antik milik Badarawuhi di Desa Penari agar penyakit ibunya bisa disembuhkan.
Film Badarawuhi telah dapat ditonton ulang melalui OTT Netflix sejak 15 Agustus 2024 lalu.
2. Pemukiman Setan
Maudy Effrosina juga pemeran utama dalam fim Pemukiman Setan. Rilis Januari 2024, Maudy berperan sebagai Alin Wihanggamapati yang hidupnya dihadapkan permasalahan utang sang ayah.
Untuk melunasi utang ayahnya, Alin bersama Gani dan Fitrah merampok sebuah rumah mewah. Namun mereka malah bertemu perempuan yang dikurung dalam kondisi menyedihkan.
Alin dkk yang ingin menyelamatkan perempuan tersebut malah diteror hal-hal gaib di rumah mewah itu. Tonton ulang film Pemukiman Setan selengkapnya di Netflix.
Baca Juga: Resmi Go Public, Maudy Effrosina Pernah Ungkap Tipe Pria ldealnya: Fadly Faisal Penuhi Kriteria?
3. Virgo and the Sparklings
Sementara dalam film Virgo and the Sparklings, Maudy Effrosina bukan pemeran utama. Di film yang tayang pada 2023 inilah, Maudy dan Rebecca Klopper satu proyek.
Maudy Effrosina berperan sebagai Tania, sedangkan Rebecca Klopper menjadi karakter Sasmi. Sorotan utama film Virgo and the Sparklings adalah Riani/Virgo yang diperankan Adhisty Zara.
Tania dan Sasmi sama-sama teman SMA Riani yang punya kekuatan superhero. Akan tetapi, Sasmi-lah yang satu geng dan satu band dengan Riani.
Virgo and the Sparklings yang merupakan bagian dari proyek ambisius Jagat Sinema Bumilangit bisa ditonton ulang melalui Disney+ Hotstar.
4. Qodrat
Film Qodrat bisa dibilang menjadi titik awal kesuksesan Maudy Effrosina. Pasalnya peran Maudy sebagai Asha diganjar Piala Maya 2023 sebagai Aktris Pendatang Baru Terpilih.
Qodrat mengisahkan tentang Ustaz Qodrat yang gagal merukiah anaknya sendiri, Alif Al Fatanah. Ketika memutuskan pulang ke pesantren tempatnya menuntut ilmu, Ustaz Qodrat justru menemukan kasus serupa.
Berita Terkait
-
Sempat Emosi, Fuji Bagikan Pengalaman Terburuknya dengan Oknum Penggemar
-
Satu Jam Direkam, Fuji Pernah Labrak Ibu-Ibu sampai Dipisahkan 3 Satpam
-
8 Film Perdana Tayang di Layar Kaca, Trans7 Siap Hadirkan Exhuma Hingga Badarawuhi
-
Gabung Pertaruhan Season 3, Maudy Effrosina Sebut Karakter Laras Punya Banyak 'Lapisan' Misterius
-
Kaki Bengkak Tertabrak Troli Saat Syuting Pertaruhan 3, Maudy Effrosina Malah Ketagihan Genre Aksi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Kabar Duka, Lucky Element Meninggal Dunia
-
Film Horor Psikologis Return to Silent Hill Tayang di Indonesia Mulai 28 Januari 2026
-
Nikah Besok, Intip Perjalanan Cinta Ranty Maria dan Rayn Wijaya
-
Sinopsis Setan Alas! Pemenang Best Film JAFF 2023, Akhirnya Tayang di Bioskop
-
Kondisi Inul Daratista Drop Usai Pulang dari Korea, Pingsan di Kamar Mandi Hingga Masuk UGD
-
Dipisahkan Maut, Ini 7 Kenangan Perjalanan Cinta Reza Arap dan Lula Lahfah
-
Tujuh Tahun Menunggu, Setannya Cuan Jadi Panggung Terakhir Babe Cabita
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
Siap-Siap! 6 Film MGM Pictures Paling Dinanti Tahun 2026
-
4 Tanda Kepergian Lula Lahfah Disebut Meninggal dalam Kondisi Baik