Suara.com - Besaran mas kawin Zumi Zola ketika mempersunting Putri Zulhas ramai dibanding-bandingkan dengan mahar saat meminang Sherrin Tharia.
Seperti diketahui, nama Zumi Zola mendadak hangat dibicarakan selepas melangsungkan pernikahan dengan Putri Zulhas di Masjid Nabawi.
Ditilik pada Jumat (6/12/2024), berikut adalah perbandingan mas kawin Zumi Zola saat meminang Putri Zulhas dan Sherrin Tharia.
Sherrin Tharia
Pada Jumat (16/3/2012) lalu, Zumi Zola menikahi Sherrin Thalia di Grand Sahid Jaya, Jakarta. Prosesi pernikahan keduanya disaksikan oleh 250 tamu undangan.
Saksi dari mempelai pria adalah eks Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Indonesia Hatta Rajasa. Sementara itu, saksi dari pengantin perempuan adalah mantan Gubernur DKI Jakarta Fauzi Bowo.
Ketika mempersunting Sherrin Thalia, Zumi Zola diriwayatkan memberi mas kawin berupa logam mulia seberat 100 gram beserta seperangkat alat salat.
Putri Zulhas
Selang 4 tahun kemudian, Zumi Zola kembali menikah. Dia mempersunting anak Zulkifli Hasan, Futri Zulya Savitri alias Putri Zulhas, pada Kamis (5/12/2024) kemarin di Madinah, Arab Saudi.
Baca Juga: Zumi Zola dan Putri Zulhas Resmi Menikah di Madinah
Prosesi ijab kabul keduanya dipimpin oleh ustaz Adi Hidayat. Dalam prosesi tersebut, Zumi Zola diketahui menyerahkan mas kawin berupa 13 gram logam mulia untuk Putri Zulhas.
"Zumi Zola bin almarhum Zulkifli Nurdin Saya nikahkan engkau dengan putri kandung saya Putri Zulkifli Hasan dengan maskawin 13 gram logam mulia dibayar tunai," kata Zulkifli Hasan.
Demikian adalah perbandingan mas kawin Zumi Zola saat meminang Putri Zulhas dan Sherrin Tharia.
Berita Terkait
-
Potret Terbaru Sherrin Tharia Mantan Istri Zumi Zola, Baru Saja Rayakan Ulang Tahun
-
Perjalanan Cinta Zumi Zola dan Putri Zulhas: Kini Menikah di Madinah
-
Bagaimana Tata Cara Menikah di Masjid Nabawi seperti Zumi Zola dan Putri Zulhas? Ini Syarat Lengkapnya
-
Hanya Dihadiri Keluarga, 10 Potret Zumi Zola dan Putri Zulhas Menikah di Madinah
-
Zumi Zola dan Putri Zulhas Resmi Menikah di Madinah
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Mengenal Deviana Mulyadi, Istri Kak Seto yang Jarang Tersorot
-
Wajib Tahu! Rekap Film 28 Years Later Sebelum Nonton The Bone Temple
-
Sinopsis The Art of Sarah, Lee Jun Hyuk Selidiki Kehidupan Shin Hae Sun yang Penuh Teka-teki
-
Kasus Aurelie Jadi Pemicu, Kak Seto Dituding Child Grooming Gara-Gara Usia Istri
-
First Look Kru Baroque Works di One Piece Live Action 2 Bikin Heboh
-
Nasib Rumah Tangga Boiyen Usai Suami Tersandung Kasus Penggelapan Rp300 Juta
-
Masih Berlaku! Promo Tiket Film Horor Alas Roban Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
5 Film yang Mengungkap Soal Child Grooming, Tonton Sebelum Terlambat!
-
Hesti Purwadinata Diancam Roby Tremonti, Desta Beri Kode Pasang Badan
-
Duit Korban Bukan Digelapkan Suami Boiyen, Tapi Risiko Investasi