Suara.com - Artis Dian Sastrowardoyo mengumumkan bahwa kebaya kini diakui sebagai warisan budaya tak benda oleh UNESCO. Hal tersebut diungkapnya melalui Instagram pribadinya.
Dalam unggahan terbarunya Dian Sastro nampak bangga mengenakan baju kebaya lengkap dengan kaca mata hitam, selendang pink, serta tas.
"Aku punya kabar bahagia ni buat para #sobatkebaya ku. Akhirnya kebaya, ikon busana perempuan Indonesia, resmi diakui menjadi warisan budaya tak benda oleh UNESCO," ungkap Dian Sastro diketerangan foto yang diunggah.
Bintang film Ada Apa Dengan Cinta itu mengaku butuh bertahun-tahun berjuang agar kebaya diakui oleh UNESCO.
"Pengajuan kebaya sebagai warisan budaya dunia dilakukan secara kolaboratif oleh Indonesia bersama Singapura, Malaysia, Thailand, dan Brunei Darussalam," sambungnya.
"Bangga dan terima kasih pada Tim Kebaya Nasional yang sudah berupaya selama bertahun-tahun untuk mendapatkan pengakuan ini," terang Dian Sastrowardoyo.
Dengan keputusan tersebut, Dian memastikan selalu bangga saat melihat perempuan di Indonesia menggunakan kebaya.
"Tentunya semua perempuan Indonesia yang selalu bangga berkebaya. Yuk kita berkebaya terus!," tutup Dian Sastro.
Unggahan istri Maulana Indraguna Sutowo itu pun langsung mencuri perhatian para followers-nya. Mereka pun mengungkap rasa suka citanya setelah kebaya diakui oleh organisasi dunia tersebut.
"Bersyukur akhirnya Kebaya jadi salah satu budaya Indonesia," ungkap warganet.
"OMG I'm so happy thanks god," sambung warganet lainnya.
"Kayaknya mesti ditetapin 1 hari di Indonesia sebagai Hari Berkebaya Nasional," saran warganet.
Ada juga warganet Malaysia yang memberi komentar mengenai kebaya. Apa lagi setelah orang Indonesia merasa kebaya merupakan budaya asli Indonesia.
"Berarti kita nggak bisa bilang Malaysia atau Thailand ngeklaim kebaya lagi?," tanya seorang warganet.
"Klaim apa nya. Kebaya is also part of Malaysians history. Nama kan serumpun pasti la ada persamaan dari segi kebudayaan," jawab warganet yang diduga dari Malaysia.
Berita Terkait
-
Sutradarai Film Pendek Kotak, Dian Sastrowardoyo Terinsipirasi dari Suaminya yang Jijikan Berada di Tengah Alam
-
7 Momen Dian Sastro Hadiri Seoul Drama Awards 2024, Menyala di Red Carpet
-
Cantiknya Dian Sastro Hadiri Seoul International Drama Awards 2024, Visualnya Tak Kebanting Artis Korea
-
Adu Gaya Nia Ramadhani dan Dian Sastro Nonton Konser Bruno Mars Bareng Anak
-
Pilih Jadi Mualaf, Dian Sastro Kenang Ajaran Buddha dari Mendiang Ayah
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
Terkini
-
Penampilannya Bikin Pangling, Deswita Maharani Ungkap 'Ritual' Boiyen Jelang Nikah
-
Profil Helwa Bachmid, Model yang Viral Usai Mengaku Istri Siri Habib Bahar
-
Dibongkar Indro Warkop, Banyak Aktor Top Mundur Perankan Dono
-
Raisa Siapkan Konser Tunggal Lagi di 2026, Usung Konsep yang Beda
-
Ammar Zoni Tiba-Tiba Minta Surat Nikah Padahal Belum Sah, Dokter Kamelia Kaget
-
Asal-usul Habib Bahar yang Rahasiakan Pernikahannya dengan Helwa Bachmid, Keturunan Rasulullah?
-
5 Dosa Masa Lalu Habib Bahar bin Smith, Ulama yang Rahasiakan Pernikahannya dengan Model
-
Ikuti Jadwal Geng The Prediksi, Boiyen Rela Rombak Tanggal Nikah
-
Sempat Dikhawatirkan Bakal Cerai, Potret Terbaru Audi Marissa dan Anthony Xie Bikin Lega
-
Terungkap Rincian Mahar Pernikahan Boiyen, Punya Makna Mendalam di Balik Angka Cantik