Suara.com - Umur dan status sebagai nenek, tampaknya bukan penghalang bagi Ashanty mengejar pendidikan tinggi. Terbukti, istri Anang Hermansyah tersebut sedang menempuh S3.
Jika tak ada halangan, Ashanty akan memulai penelitian untuk gelar S3. Meski tidak mudah, mertua Atta Halilintar tersebut tetap mau berusaha.
"Kalau S3 kan, 1,5 tahun belum apa-apa. Jadi, tahun depan baru mau memulai penelitian," kata Ashanty ditemui di Bandara Soekarno Hatta, Cengkareng pada Jumat (27/12/2024).
Untuk bisa fokus di pendidikan ini, Ashanty rela mengurangi aktivitas. Sebab pelantun "Jodohku" ini sadar, beberapa kegiatan tidak selamanya bisa dikerjakan bersamaan.
"Mulai tahun depan kayaknya aku benar-benar mengurangi yang tidak terlalu penting dan fokus pada penelitian," kata Ashanty. Ia menambahkan, "semoga 2035 bisa lulus bareng teman-teman lain."
Ashanty sadar perjuangannya untuk mendapatkan gelar S3 tidak mudah. Hal itu pula yang dikatakan sang profesor kepada dirinya.
"Kata profesornya kalau mau lulus dari sini, ya kamu harus benar-benar. Tidak semudah itu ya, ya perjuangannya lumayan luar biasa banget," ujar Ashanty.
Ashanty berharap setelah perjuangannya ini, ilmu yang didapat dari gelar S4 bisa juga bermanfaat untuk banyak orang.
Baca Juga: Liburan ke Jepang, Cincin Ashanty Bikin Salfok
"Semoga bisa lulus dengan ilmu yang memang susah didapatkan," tuturnya.
Tag
Berita Terkait
-
Liburan ke Jepang, Cincin Ashanty Bikin Salfok
-
Anang Hermansyah Panik Jelang Plesir ke Jepang, Ternyata Karena Ini
-
Jelang Liburan ke Jepang, Anang Hermansyah Panik Kopernya Ketinggalan
-
Tak Pajang Foto Geni Faruk Saat Hari Ibu, Sikap Aurel Hermansyah Digunjing
-
Rayakan Hari Ibu, Atta Halilintar Digunjing Pajang Foto Geni Faruk di Urutan Pertama Sebelum Aurel
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Siapa Jeffrey Hendrik yang Ditunjuk Jadi Pjs Dirut BEI?
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
Terkini
-
Rey Mbayang Pasang Badan Usai Filmnya dengan Dinda Hauw Disebut Sepi Penonton
-
Sikap Bijak Kenny Austin ke Amanda Manopo di Tengah Tuduhan 'Hamil Anak Haram'
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Pavane, Film Debut Moon Sang Min di Netflix
-
Permintaannya Ditolak, Ammar Zoni Tetap Dikembalikan ke Nusakambangan Usai Sidang Selesai
-
Tampil di Ultraverse Festival, Bernadya Gugup Nyanyikan Lagu Baru
-
Jennifer Coppen Kecewa Eks Mertua Bahas Kamari Panggil Justin Hubner 'Papa' di TikTok
-
Irfan Hakim Pegang Kartu AS Denada Soal Ressa, Ogah Bocorkan Demi Netralitas
-
Mimi Peri Tolak Oplas Biar Cantik, Takut Bohongi Tuhan
-
Mengenal 4 Karakter Baru Bridgerton Season 4, Kunci Konflik Cinta Benedict
-
Curhat Pilu Nurul Akmal Hanya Diangkat PPPK Paruh Waktu: Apakah Aku Tidak Pantas?