Suara.com - Sejak jadian, liburan akhir tahun menjadi momen pertama kali El Rumi dan Syifa Hadju untuk liburan bareng ke luar negeri. Tentu tak hanya berdua, mereka tampak pergi bersama teman-teman mereka.
Menariknya, sikap El Rumi dalam memperlakukan Syifa Hadju selama liburan mencuri perhatian. Dia semakin bucin pada sang pacar sampai bikin yang lain iri.
Salah satunya terlihat dalam postingan sahabat Syifa, Rebecca Klopper. Dia menunjukkan kebucinan El pada Syifa. Tampak El rela kopernya dinaikin pacarnya bahkan dia sendiri yang menuntun dua koper sekaligus sehingga Syifa bisa bersantai.
Becca pun seolah paham kalau keduanya sedang kasmaran sehingga hanya bisa tersenyum melihat kebucinan itu di depan matanya.
Melihat El yang begitu perhatian dengan Syifa, fans keduanya sangat girang dan bahagia. Sikap El juga menuai sanjungan netizen sebagai seorang pasangan.
"Romantis banget kamu El, sebangga itu sama kamu, memperlakukan pasangannya seperti ini," komentar netizen.
"Duuuhhh... gentleman banget El," komentar netizen lain.
"Cipa bener-benar diratukan sama El," kata netizen lainnya. "Di manjain kali ya," timpal yang lain.
"Koper El rela didudukin, doipun rela dorong 2 koper bersama masa depannya, aaaaaaa mau pengsaaan," komentar netizen lain.
Baca Juga: El Rumi Nyoblos Sendirian, Ahmad Dhani Masih Molor!
Ada juga yang menyebut kemesraan El dan Syifa sudah seperti pasangan suami istri saja.
"Udah kaya pasutri ya," komentar netizen.
"Kalau di LN kayak gini orang asing lihat pasti disangka udah suami istri @elelrumi @syifahadju," nilai netizen lain.
Sejak awal pacaran dengan Syifa Hadju dan go public di acara pernikahan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid pada Juli lalu, sikap El ke Syifa memang sudah diperbincangkan. El begitu meratukan sang pacar dengan love language acts of service.
Bundanya, Maia Estianty pernah mengungkapkan jika El Rumi memang kerap memperlakukan pasangannya dengan princess treatment. Hal itu sama seperti suaminya, Irwan Mussry ketika memperlakukan dirinya. El pun banyak belajar dari ayah sambungnya itu soal princess treatment ini.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Liburan ke Luar Negeri Bareng El Rumi Tetap Salat, Syifa Hadju Panen Pujian
-
3 Calon Mantu Maia Estianty Dinner Bareng, El Rumi dan Syifa Hadju Asyik Suap-suapan
-
Makin Bucin, Ini yang Dilakukan El Rumi ke Syifa Hadju Saat Pamer Foto Dinner Bareng Keluarga
-
Adu Visual 3 Calon Mantu Maia Estianty saat Dinner Bareng, Syifa Hadju Dinilai Mirip Tissa Biani
-
Sinopsis Web Series 17 Selamanya, Dibintangi Rizky Nazar dan Syifa Hadju Tayang di NET
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
Terkini
-
Mahalini Ramai Disentil soal Galungan Usai Posting Umrah, Responsnya Tak Terduga
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice