Suara.com - Aktor Nicholas Saputra membuat kejutan untuk para penggemarnya. Pemeran Rangga dalam film Ada Apa Dengan Cinta itu kedapatan mengganti foto profil Instagram pribadinya setelah enam tahun terakhir.
Nicholas yang memilih foto selfie itu tampak tampan sekaligus memberikan kesan misterius dengan kacamata hitam dan kaus polos berwarna hitam dan latar belakang dominasi gelap.
Foto profil terbaru Nicholas itu sangat cocok dengan citranya selama ini yang dikenal sebagai cowok ‘cool’. Sebuah akun di X membagikan kabar soal Nicholas yang mengganti foto profilnya itu.
“Nicholas Saputra baru saja mengubah foto legend di Instagram-nya. Ayo bangun semuanya!” tulis akun @txtaboutnicsap dikutip pada Senin (20/1/2025).
Unggahan akun tersebut turut memantik sorotan dari netizen lainnya.
“Ikan hiu makan genteng I love you gantenggg,” kata akun @nigh***.
“Ternyata dia bisa pake kamera depannya loh,” ujar akun @dina***.
Namun beberapa netizen justru salfok dan menyangka jika aktor tersebut adalah suami dari Aurel Hermansyah, Atta Halilintar.
“Maaf benget, tadi sekilas aku pikir Atta,” ujar akun @gggg***.
“Sekilas kayak Atta Halilintar gak sih,” komen akun @keuke***.
“Kok malah mirip Atta kalo gak Agus buta itu,” kata akun @masa***.
Antusias warganet melihat foto profil sang aktor memang cukup beralasan. Mengingat selama ini aktor tersebut hampir tidak pernah mengunggah foto selfie di akun media sosial pribadinya.
Foto profil Nicholas sebelumnya bahkan diambil enam tahun lalu pada saat momen Pemilu. Pemain film Janji Joni itu mengunggah foto selfie dirinya dengan menunjukkan jari usai mencoblos.
Melihat sang aktor mengunggah foto selfie, netizen saat itu juga langsung heboh dan membagikannya di media sosial.
Pada tahun 2023 lalu, Nicholas juga sempat membuat heboh saat di melakukan live alias siaran langsung di Instagram-nya.
Berita Terkait
-
Ikuti Jejak Atta Halilintar, Momen Soraya Larasati Salat di Pinggir Jalanan Singapura Tuai Pro Kontra
-
Dulu Kaya Raya sampai Thariq Bisa Haji Umur 2 Bulan, Geni Faruk Ceritakan Masa Sulit Keluarganya
-
Terharu, Atta Halilintar Tanggapi Pemecatan Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Minta Barang Mewah ke Atta Halilintar, Sikap Sajidah Halilintar Diomongin
-
Atta Halilintar Singgung Ameena dan Azura Dibanding-bandingkan, Nama Ria Ricis Terseret
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Kakak Maia Estianty Bantah Keluarganya Acuhkan Ahmad Dhani: Tapi Kalau Sama Istrinya...
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis