Suara.com - Pertanyaan sensitif Deddy Corbuzier kepada Catheez mengenai keperawanan kini kembal viral. Santai dalam melempar pertanyaan yang berkesan memojokkan dan merendahkan perempuan, sikap dari Deddy Corbuzier menyisakan tanda tanya di benak publik. Pasalnya, Deddy marah ketika persoalan keperawanan tersebut dikaitkan dengan putri angkatnya, Nada.
Duduk di hadapan Uus, Deddy sempat bercerita soal beberapa orang yang melakukan pengancaman dan intimidasi kepada Nada. Persoalan keperawanan ikut andil dalam hal tersebut.
"Lu tahu ada orang yang ngata-ngatain Nada saat itu, ngancem gara-gara masalah perawan tuh, ngancem dan sebagainya," terang Deddy Corbuzier.
Menolak untuk diam, Deddy meluapkan emosinya dengan mencari identitas dari mereka. Mulai dari KTP hingga berujung pada alamat rumah.
"Empat, empatnya gue tahu (identitas mereka). Tinggal dimana gue udah tahu. (Nomor) KTP mereka, gue udah punya," terang Deddy Corbuzier.
Saat mengutarakan hal tersebut, bahasa tubuh dari Deddy Corbuzier memang tidak tenang. Suami dari Sabrina Chairunnisa ini diduga sedang menahan luapan emosi dalam dirinya, ketika mengingat perlakuan yang diterima anak angkatnya.
Bahkan di bagian akhir, Deddy Corbuzier yang berubah menjadi seorang pengancam. Deddy mengancam akan merusak masa depan dari mereka yang mengolok-olok anak angkatnya.
"Masalahnya KTP-nya gua punya. Mau bertingkah? Gue rusak nih masa depannya," ancam Deddy Corbuzier kemudian.
Ucapan Deddy di masa lalu tersebut kini menghibur warganet. Apalagi dengan kontroversi terbaru Deddy yang mengkritik pedas mereka yang tidak puas hingga keracunan MBG.
Baca Juga: Perkiraan Biaya Operasi Janggut Seperti Deddy Corbuzier
Sisi lain, beberapa warganet menyoroti gaya hingga tutur bicara dari Deddy Corbuzier. Hingga nama Gus Miftah turut disangkutpautkan.
"Deddy Corbuzier, Coach Justin, Gus Miftah, Abu Janda (Permadi Arya) kenapa cara ngomongnya mirip-miri semua ya?" heran warganet.
"Sama-sama punya trait egois yang terlalu tinggi. Biasanya merasa paling benar dan yang lain salah. Cenderung tidak mau mendengar orang lain," tambah yang lain.
"Ya kan spesialis buzzer," sindir warganet lainnya.
"Satu geng," tandas warganet.
Berbicara soal Gus Miftah, sang pendakwah memang dikritik habis-habisan soal sikap merendahkan penjual es teh. Namun Gus Miftah juga sempat merendahkan jamaah perempuan dengan membawa topik ceramah ke arah seksual.
Berita Terkait
-
Profil Olga Lydia, Minta Pangkat Deddy Corbuzier Turun Gegara Adu Nasib dengan Siswa Keracunan MBG
-
Bisnis Kuliner Deddy Corbuzier dan Keluarga, dari Rumah Makan Padang Sampai Kopi Kekinian
-
Ucapannya Kontroversial, Gelar Doktor Deddy Corbuzier Jadi Bahan Ejekan: Di Otaknya...
-
Sindir Deddy Corbuzier Imbas Makan Bergizi Gratis, Livy Renata: Nggak Enak Kan Disenggol?
-
Said Didu Kasih Komentar Nyelekit Lihat Keangkuhan Deddy Corbuzier: Orang Dekat Kekuasaan Kok Sangar?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
Insanul Fahmi Minta Poligami, Wardatina Mawa Sentil Salat Subuhnya Saja Masih Bolong
-
Menelaah Larisnya Series 18+ di Indonesia
-
Soroti Konflik Lahan TNTN Riau, Chicco Jerikho 'Colek' Menhut Raja Juli
-
Inara Rusli Diduga Jadi Selingkuhan Pria Beristri, Padahal Anak Sulung Larang Punya Pasangan
-
Maia Estianty Dihujat karena Tampak Cuek, Dul Jaelani Justru Nangis Tahu Alyssa Daguise Hamil
-
8 Artis yang Umumkan Kehamilan Sepanjang 2025, Termasuk Alyssa Daguise
-
5 Fakta Tristan Molina, Pacar Baru Olla Ramlan yang Seumuran dengan Putranya Sendiri
-
Bella Bonita Murka Fisik Anaknya Tanpa Filter Dihina Tak Sesuai Ekspektasi
-
Hoaks atau Fakta? Ustaz Derry Sulaiman Tutupi Hubungan Gelap Inara Rusli dan Insanul Fahmi
-
Kronologi Mudy Taylor Meninggal: Sesak Napas, Ada Cairan di Jantung