Suara.com - Ruben Onsu dan Desy Ratnasari bak remaja yang sedang kasmaran sejak dekat lebih dari sahabat. Lalu bagaimana reaksi anak-anak masing-masing dari pernikahan dengan pasangan sebelumnya.
Anak Ruben Onsu, Betrand Peto menunjukkan sikap tak mau ikut campur urusan ayahnya. Dia bahkan sempat mengatakan tak mengikuti gosip yang ada.
"Aku nggak tahu, aku nggak ngikutin," katanya saat ditanya wartawan beberapa waktu lalu saat itu baru-baru beredar.
Kini saat Ruben Onsu sudah mengakui kedekatannya dengan Desy meski tak menyebut sedang pacaran, mengingat usia keduanya sudah tua, Betrand kembali menegaskan tak mau ikut campur asmara ayahnya. Remaja 19 tahun ini menyebut dirinya kini sedang fokus belajar untuk ujian di perkuliahannya.
Sikap cuek ini sangat berbeda ketika gosip Sarwendah dekat dengan pria lain, salah satunya Boy William. Buru-buru Betrand membantah kalau bundanya hanya sekadar membuat konten.
Kalau Betrand Peto tak peduli, beda dengan anak semata wayang Desy Ratnasari, Nasywa Nathania Hamzah. Cewek 22 tahun ini cenderung mendukung apapun hubungan ibunya asalkan bisa membuat ibunya jauh lebih bahagia.
Jika Ruben belum pernah terlihat mengajak ketiga anaknya dengan Sarwendah bertemu Desy Ratnasari. Sementara itu, anak Desy, Nasywa justru ikut ke mana pun Ruben dan Desy pergi janjian.
Bukan tanpa alasan Nasywa bisa langsung dekat dengan Ruben Onsu. Ini karena Nasywa sudah mengenal Ruben sebagai sahabat ibu Bahkan ketika Ruben akan memberikan kado, dia orang yang menyuruh Desy juga memberikan kado juga untuk mantan suami Sarwendah ini.
Baca Juga: Bukan Om, Panggilan Nasywa Anak Desy Ratnasari buat Ruben Onsu Disorot: Lucu Banget!
Dalam talkshow acara TV, Ruben mengakui adanya Nasywa di setiap jalan dengan Desy memberikan kebahagiaan tersendiri. Meski masih muda, dia bisa mengikuti perbincangan Ruben dan Desy.
Nasywa sendiri menilai Ruben Onsu adalah sosok yang terbuka dan ceria.
"Open dan very fun menurut aku, masih tetap nyambung jadi happy. Kita sering makan bareng, jadi selalu ngobrol dan aku pun nggak tertinggal di conversation itu, teteap diajak berbaur," bebernya.
Dia juga menceritakan kebaikan Ruben lainnya, misalnya saat mengajak dinner, dia sebagai pria yang membayarnya.
"Biasanya datang ke restoran ternyata sudah dibayarin gitu sama Kak Ruben," tambahnya.
Berita Terkait
-
Silsilah Keluarga Ruben Onsu yang Diajak Umrah, Mualaf Demi Desy Ratnasari?
-
Betrand Peto Sangaat Tak Nyaman Didesak Pertanyaan soal Ruben Onsu dan Desy Ratnasari
-
Diajak Umrah Ivan Gunawan, Ruben Onsu Ternyata Lahir dari Ibu Berdarah Arab
-
Seperti Desy Ratnasari, Kenapa Wanita Cenderung Suka Pria yang Lebih Tua?
-
Bayaran Manggung King Nassar: Tak Senasib Ruben Onsu, Malah 'Dilepeh' saat Dekati Desy Ratnasari?
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK
-
Baim Wong Siapkan Proyek Film 'Avengers', Gaet Reza Rahadian Hingga Christine Hakim
-
Raisa Bongkar Makna Personal di Balik Lagu 'Semua di Sini'
-
Tora Sudiro Beri Pesan 'Nakal' Buat Boiyen di Hari Pernikahan: Jangan Lupa Gosok Gigi Sebelum Ciuman
-
Podcast Hunt 2025 Berakhir Sukses, Podcast Badan Besar Didapuk Jadi Juara
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
-
Siap Lapor Polisi, Pihak Habib Bahar Bin Smith Beberkan Bukti Nafkahi Helwa Bachmid
-
Mau Nikah Seperti Boiyen, Rafael Tan Sampai Minta Diinjak Jempol Kakinya
-
Cerita dr Gia Soal Rahim Copot Tak Dipercayai Rekan Sejawat, Saksi Hidup Akhirnya Muncul
-
Beda Sikap dengan Ruben Onsu, Jordi Onsu Murka Diminta Temui Tante: Jangan Sok Akrab