Suara.com - Raffi Ahmad kembali melanjutkan aktivitas sebagai seorang pejabat. Melalui Instagram, ayah tiga anak ini terpantau sedang bersantai sembari makan siang bersama pejabat-pejabat lainnya.
Sosok Sekretaris Kabinet Merah Putih, Mayot Teddy ada di sana, duduk di sebelah kanan Raffi Ahmad. Sisi lainnya diisi oleh Sufmi Dasco Ahmad, Wakil DPR RI periode 2024-2029.
Sebenarnya ini bukan makan siang pertama bersama bagi mereka bertiga. Sebelumnya, beberapa kali Raffi Ahmad terpantau makan siang bersama Mayor Teddy dan Sufmi Dasco Ahmad.
Namun kali ini, sorotan tidak serta merta diberikan untuk Raffi Ahmad. Publik malah dibuat salah fokus oleh serba-serbi makan ala Mayor Teddy.
Soal penampilan, Mayor Teddy tidak jauh berbeda dari Raffi Ahmad. Mantan ajudan Prabowo tersebut tampil resmi dengan memakai kemeja putih.
Namun piring di hadapannya mengundang tanda tanya. Pada piring tersebut, masih ada makanan yang belum dihabiskan hingga memunculkan dugaan bila Mayor Teddy memang belum menyelesaikan makan siang-nya.
Sisi lain, pemandangan dari banyaknya alat makan juga mengundang komentar dari para warganet.
"Kok gak diabisin nasinya," tanya salah satu warganet yang penasaran.
"Kenapa sendok dan garpunya banyak banget?" tambah yang lain.
Baca Juga: Magnet Berondong? Desy Ratnasari Pernah Dikejar Raffi Ahmad sebelum Dekat dengan Ruben Onsu
Sementara itu, menu makanan dari seorang Mayor Teddy mendadak juga diperhatikan. Meski sepele, privasi yang kerap dimiliki Mayor Teddy membuat serba-serbi dirinya mengundang penasaran yang berlebih.
Terpantau bahwa Mayor Teddy juga menyantap menu seperti ayam. Bahkan di tangannya, ada sebuah kerupuk yang diduga belum dihabiskan.
"Oh Pak Teddy makan kerupuk juga," seorang warganet menyadari.
"Seperti biasa, (menu) ayam goreng," warganet menimpali.
"Pak SesKab makan nasi juga ya ternyata, kirain makan ayam goreng aja enam potong," canda seorang warganet yang lain.
"Mana pakai dua sendok dan dua garpu pula," tambah warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Harta Tembus Rp1 Triliun, Ini Aset Terkecil Raffi Ahmad di LHKPN: Nilainya Cuma Rp15 Juta!
-
Punya Utang Rp 136 Miliar, Raffi Ahmad: Namanya Pengusaha
-
Dituding Money Laundry, Raffi Ahmad Bongkar Rahasia Punya Duit Rp 1 Triliun di Depan Irfan Hakim
-
Kronologi Vicky Prasetyo Dirumorkan Di-Blacklist KUA, Nama Raffi Ahmad Terseret
-
Kekayaaan Rp 1 Triliun Disorot, Raffi Ahmad Sempat Dijuluki Ahli Surga
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah