Suara.com - Nasib pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) tengah diperbincangkan. Calon ibu kota baru tersebut diduga berakhir tidak sesuai dengan harapan. Ditambah dengan adanya penghematan anggaran yang dilakukan pada masa pemerintahan Prabowo Subianto.
Buntut dari mangkraknya proyek IKN, jejak digital mulai bertebaran. Satu di antaranya jejak digital dari para artis yang berkunjung ke IKN pada tahun 2024 lalu.
"Artis atau influencer di IKN, Juli 2024," bunyi keterangan yang dimaksudkan, dilansir pada Minggu (9/2/2025).
Ada beberapa artis yang terbukti berkunjung ke sana. Raffi Ahmad tentu saja diundang untuk menikmati kemewahan IKN yang belum jadi tersebut.
Selain itu, ada Atta Halilintar yang tampil dengan baju serba hitam. Ada pula sosok suami dari Zaskia Sungkar, Irwansyah.
Keberadaan Irwansyah yang memuji IKN pada masanya kini dikomentari dengan negatif.
"Itu Irwansyah udah sok-sok hijrah tapi giliran duit haram ijo juga matanya ya," tuding salah satu warganet.
"Kalau udah mangkrak gitu para selebriti pada tutup mata ya," sambung yang lain.
Sisi lain, banyak yang menyoroti ucapan dari Ferry Malyadi. Kala itu, Ferry menyinggung soal adanya kemewahan di IKN.
Baca Juga: Demokrat Tegaskan Dukung IKN, Tolak Balas Dendam Politik Gaya Hambalang
"Semoga cepat jadi semoga rakyat bisa menikmati kemewahan IKN," kata Ferry yang kini berakhir menjadi tamparan keras bagi rakyat.
"Rakyat bisa menikmati kemewahan IKN," sindir warganet dengan gambar sindiran soal IKN.
"Rakyat yang mana?" tambah yang lain.
"Menikmati kemewahan IKN, buat apa gue tanya," tambah warganet lainnnya.
Berita Terkait
-
Anggaran IKN 2025 Diblokir, Istana: Bukan Berarti Tidak Ada
-
Pandji Pragiwaksono Sentil Jawaban Jokowi Soal Setopnya Dana IKN: Saya Juga Bingung
-
Pendidikan Kunto Aji, Diduga Berani Sentil Jokowi soal IKN sampai Menteri Bahlil gegara Kisruh LPG
-
Jejak Digital Gibran Sesumbar Investasi IKN Banyak dari Swasta, Fanny Soegi: Jika Mangkrak, Kembalikan...
-
Viral 'Unggas Penguasa IKN' usai Ramai Isu Bandara Berlumpur, Netizen: Candi Baru...
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Kakak Maia Estianty Bantah Keluarganya Acuhkan Ahmad Dhani: Tapi Kalau Sama Istrinya...
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis