Suara.com - Kabar bahagia datang dari pasangan artis Angga Yunanda dengan Shenina Cinnamon. Diam-diam mereka menggelar pernikahan di Bali.
Hal tersebut terungkap melalui Instagram pribadi Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon.
Kabar pernikahan Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon langsung mencuri banyak perhatian warganet. Beberapa di antaranya mengaku kaget melihat mereka mengenakan baju pernikahan daerah dengan warna serba putih.
Selain warganet, beberapa rekan artis juga nampak merespons pernikahan Angga Yunanda dengan Shenina Cinnamon. Salah satunya adalah Syakir Daulay.
Melalui Instagram pribadinya, Syakir membagikan momen saat sedang syuting bersama dengan bintang Film Budi Pekerti itu.
Seperti menyindir dirinya sendiri, Syakir mengaku lelaki di sebelahnya kini sudah memiliki seorang istri yang sah.
"Sebelah kiri udah,"tulisnya di keterangan foto yang diunggah.
Beberapa warganet pun langsung merespons unggahan foto tersebut. Ada yang bertanya kapan lelaki asal Aceh menikah.
"Sebelah sudah nikah Kir. Kamu kapannnnnnn?" tanya warganet.
Baca Juga: Selamat Love Birds! Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Sah Menikah di Bali
"Yang kiri sudah punya pasangan halal, kamu kapan bang @syakirdaulay?" sambung warganet lainnya.
"Sebelah kanan kapan?" tanya warganet.
Ada juga warganet perempuan yang berharap dinikahi oleh Syakir.
"Tulus banget Syakir nungguin gue yaa. Gue udah siap kok," tutur warganet.
"Abang @syakirdaulay mau nikah kasih kabar atau kasih kode dulu ya bang. Biar aku siapin hati sama mental aku dulu ya bang. Jangan main kaget-kagetan kayak yang di sebelah lo," pinta warganet.
Seperti diketahui, Angga Yunanda dengan Shenina Cinnamon diketahui pacaran sejak tahun 2020 lalu.
Berita Terkait
-
Selamat Love Birds! Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Sah Menikah di Bali
-
Kalah Main Biliar Lawan Syakir Daulay, Teuku Ryan: Aku Gak Bakat
-
Cuek Disapa Fans, Penampilan Shenina Cinnamon dan Syifa Hadju Bak Langit dan Bumi
-
Pakaian Shenina Cinnamon Disebut Style Kabupaten, Reaksi Saat Diminta Foto Bareng Jadi Bahan Gosip
-
Banting Vino G Bastian di Film My Annoying Brother, Angga Yunanda Bangga
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Aespa Siap Gelar Konser di Indonesia Tahun Depan, Harga Tiket Dibanderol Mulai Rp1,5 Jutaan
-
Profil Yesaya Abraham Pemeran Trian di Sinetron Beri Cinta Waktu, Sudah Punya Pacar?
-
Klarifikasi Jule Lebih Banyak Sebut Brand Ketimbang Suami: Dia Lebih Takut Kehilangan Job
-
Gandeng Tangan Anak Kecil, Postingan Irwan Mussry Bak Kasih Kode: Anak atau Cucu?
-
Muncul Isu Liar Jule Pernah Nikah sebelum dengan Na Daehoon
-
Gebrakan Ultah ke-6, Podcast Ancur Siap 'Invasi' Dunia Animasi Lewat Proyek Pasukan Hampa Udara!
-
Bukan Cuma Hantu, Film Shutter Angkat Isu Pelecehan Seksual di Kampus
-
Ananta Rispo Tampil Sendiri di Film Ketok Mejik, Ungkap Alasan Hindari Proyek Bertiga dengan GJLS
-
Fakta Film Abadi Nan Jaya, Zombie Lokal yang Terinspirasi dari Kantong Semar
-
Momen Paling Horor Luna Maya Saat Syuting Suzzanna, Bukan Perkara Lawan Setan!