2. Kolaborasi yang Ditunggu
Kolaborasi Jennifer Coppen dan Aisar Khaled pun banyak ditunggu-tunggu, termasuk oleh Anas Khalid.
Kakak Aisar Khaled tersebut menilai energi keluarga Jennifer Coppen setara dengan sang adik.
Terutama Yaya dan Jennifer Coppen yang mudah akrab dengan Aisar menurut Anas.
Selain itu, keluarga Jennifer Coppen yang menyambut hangat sang adik membuat Anas begitu bersyukur.
3. Kembali Tuai Pro Kontra
Sayangnya komentar Anas Khaled kakak Aisar Khaled kembali disalahartikan.
Anas dikira mendukung hubungan Aisar dan Jennifer Coppen sehingga sebagian fans Fuji geram.
Anas pun langsung klarifikasi, menegaskan dirinya menyukai konten Aisar dan Jennifer bersama, bukan menjodoh-jodohkan.
Aisar pun disebut akan marah apabila komentar warganet lagi-lagi soal perjodohan.
4. Akrab dengan Kamari
Di sisi lain, kedekatan Aisar Khaled dengan Kamari putri Jennifer Coppen dan Dali Wassink bikin warganet terbawa perasaan alias baper.
Baca Juga: Fuji Bantah Unggah Foto Aisar Khaled tapi Langsung Dihapus: Itu Fitnah Lho
Sebab momen Kamari berlari menuju ke arahnya dibagikan Aisar.
Jennifer Coppen pun gerak cepat alias gercep merekam momen Kamari dan Aisar tersebut.
Melihat Kamari dekat dengannya, Aisar jadi didoakan sebagai pengganti Dali Wassink untuk Jennifer Coppen.
5. Ngode Pakai Lagu
Belum lagi lagu pilihan Aisar Khaled saat membagikan momen kebersamaannya dengan keluarga Jennifer Coppen.
Aisar rupanya memilih lagu "Cinta Itu Buta" dari band Armada.
"Biarlah orang berkata apa, manusia tiada yang sempurna, kuterima kau apa adanya, yang penting aku bahagia," merupakan lirik yang dipilih Aisar.
Berita Terkait
-
Main di Gurun Pasir Dubai, Outfit Mayang Kini Disebut Tiru Jennifer Coppen
-
Apa Arti Nama Kamari? Akhirnya Dibocorkan Jennifer Coppen
-
5 Potret Rumah Keluarga Aisar Khaled, Dicap Sultan Tapi Lebih Sederhana Ketimbang Fuji?
-
Tak Pernah Senggol Fuji Lagi, Postingan Aisar Khaled saat Ramadan Disorot: Dakwah Kamu Keren
-
Fuji Dijodohkan dengan Verrell Bramasta dan Aisar Khaled, Haji Faisal Pilih Siapa?
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV
-
Lebih dari Sekadar Sekuel, Teman Tegar Maira Bawa Misi Penyelamatan Hutan Papua
-
Dibongkar Beby Prisillia, Onadio Leonardo Bebas Rehabilitasi Narkoba Besok
-
Sinopsis Portraits of Delusion, Reuni Bae Suzy dan Kim Seon Ho di Drakor Thriller Misteri
-
Sabrina Chairunnisa Sentil Warganet yang Menghakimi Lula Lahfah
-
Viral Pak RT di Jakarta Mendunia Gara-Gara Ubah Got Jadi Kolam Lele, Diundang TV Nasional China
-
Anggap Temannya Miskin, Perempuan Ini Minta Bayi Kembar yang Baru Dilahirkan
-
Ibu Dali Wassink Sebut Justin Hubner Bukan 'Ayah Baru' Kamari, Jennifer Coppen Tak Terima?
-
Alasan Jule Lepas Jilbab, Bukan Karena Masalah Rumah Tangga