Suara.com - "Somebody's Pleasure" telah membawa solois Aziz Hendra pada titik di mana ia menjadi lebih percaya diri sebagai penyanyi.
Lebih dari itu, lagu tersebut juga telah membuat Aziz memiliki penggemar yang loyal.
Baru-baru ini, Aziz Hendra dibuat terkejut dengan perhatian yang diberikan oleh para penggemarnya.
Salah satu bentuk apresiasi yang bikin dia terkejut? Lukisan ilustrasi image foto-fotonya yang dibuat khusus oleh para fans!
"Aku beneran seneng banget! Enggak pernah kepikiran bakal dapet dukungan kayak gini," kata Aziz Hendra dalam keterangan resmi.
"Awalnya kupikir orang bakal sekadar bilang suka sama lagu aku atau mungkin suka sama MV-nya. Tapi ternyata ada yang sampai bikin ilustrasi dari fotoku sendiri!" ujar Aziz melanjutkan.
Saking terharunya, Aziz bahkan sering mengunggah ulang karya-karya tersebut di media sosialnya.
Baginya, ini adalah cara kecil untuk mengapresiasi para penggemar yang sudah memberi cinta dan dukungan dalam bentuk yang tak biasa.
Lagu "Somebody’s Pleasure" bisa dibilang sebuah karya yang tak lekang oleh waktu.
Baca Juga: Mengungkap Sosok Maman Fvndy, Remixer dan DJ yang Sedang Viral di YouTube
Meskipun sudah hampir tiga tahun sejak dirilis, lagu ini tiba-tiba viral lagi di media sosial.
Saat ini Lagu tersebut sudah menembus lebih dari 300 juta stream di Spotify!
Kenapa "Somebody's Pleasure masih terus trending? Jawabannya sederhana, liriknya dalam dan nyentuh banget! Banyak fans yang merasa lagu ini bener-bener mewakili perasaan mereka.
Aziz Hedra tidak sekadar penyanyi, tapi juga storyteller yang bisa bikin pendengarnya merasa dipahami.
Dengan lebih dari 300 juta stream di Spotify dan fans yang selalu setia mendukung, "Somebody's Pleasure" tak cuma jadi lagu biasa, tapi sudah jadi bagian dari cerita hidup banyak orang.
Dan satu yang pasti, Aziz Hedra bakal terus kasih kejutan buat para penggemarnya di masa depan.
Berita Terkait
-
Mengungkap Sosok Maman Fvndy, Remixer dan DJ yang Sedang Viral di YouTube
-
Kabar Baik! Saranghaeyo Indonesia 2025 Bersiap Digelar November 2025
-
Jebolan Indonesian Idol, Aman Rilis Single ke-2, Langsung Nangkring di Chart Bergengsi
-
Beralih, Single Debut Terbit Dari Selatan Kisahkan Kedamaian dalam Cinta yang Puitis
-
Lagu Perdana Sukses di 13 Negara, Aziz Hendra Rilis Single Baru "No More You and I"
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Beredar Foto Wajah Anak Syahrini, Asli atau AI?
-
Virgoun di Big Bang Festival: Cerita Last Child Nyaris Bubar, Siap Sambut 2 Dekade
-
5 Fakta Menarik Stranger Things: Tales from '85, Spin-off Versi Animasi di Netflix
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak