Suara.com - Ustaz Derry Sulaiman yang mendapat sebutan 'Kristen Hunter' dari Tretan Muslim kembali melancarkan aksinya.
Meski keberatan dengan sebutan itu, Ustaz Derry tetap pada gaya berdakwahnya yang blak-blakan mendoakan seseorang untuk masuk Islam.
'Target' Ustaz Derry Sulaiman selanjutnya adalah Coki Pardede.
Saat berbincang bareng Coki dan Denny Sumargo, Ustaz Derry mengungkap kesan pertamanya.
Imej Coki di media sosial membuat Ustaz Derry juga sempat salah sangka menilainya.
"Aku cuma berpikir, gimana ya ketemu Coki. Karena framing di sosial media, Coki kan agak ekstrem, agak urakan," ungkap Ustaz Derry.
Namun setelah bertemu Coki, bahkan disatukan dalam sebuah acara, pandangan Ustaz Derry Sulaiman menjadi berubah. Menurut Ustaz Derry, adab Coki justru seperti seorang muslim.
"Pas aku ketemu, kayak tadi, adab, sopan. Kalo mau ngomong, minta maaf. Ini orang sopan banget," puji Ustaz Derry.
Baca Juga: Bobon Santoso Mualaf, Istri Kebingungan Jika Harus Pindah-Pindah Agama
Coki sendiri memang pernah mengakui apabila ia seorang ateis, yaitu orang yang tidak percaya keberadaan Tuhan.
"Nggak cocok dia (Coki jadi) ateis. Akhlaknya (Coki) ini akhlaknya orang Islam," kata Ustaz Derry.
Prediksi bahwa Coki Pardede akan masuk Islam pun disampaikan Ustaz Derry Sulaiman kepada sang istri, Antika Jodha.
Bukan hanya prediksi, Coki menjadi mualaf merupakan harapan Ustaz Derry yang senantiasa ia ucapkan dalam doa.
"Waktu itu aku minta kepada siapapun yang menonton acara di Lucu-flix itu, di acara kita di Pemuda Tersesat, saya bilang 'Tolong doakan Coki dapat hidayah'," tutur Ustaz Derry.
"Terima kasih," jawab Coki Pardede, tak keberatan.
Berita Terkait
-
Ustaz Derry Sulaiman Klarifikasi Usai Dituding Paksa Bobon Santoso Mualaf
-
Kata Denny Sumargo Diprediksi Mualaf oleh Ustaz Derry Sulaiman: Satu Sisi Susah Napas
-
Dikabarkan Mualaf oleh Ustaz Derry Sulaiman, Begini Respons Hotman Paris
-
Riwayat Pendidikan Agama Ustaz Derry Sulaiman, Dikenal Bisa Mualafkan Banyak Seleb
-
Mualafkan Bobon Santoso tapi Tak Bimbing Belajar Islam, Ustaz Derry Sulaiman Kena Sentil
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans
-
Ceritanya Viral, Begini Cara Beli Buku Fisik Broken Strings Karya Aurelie Moeremans
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz
-
ALPHA DRIVE ONE Resmi Debut, Arno Absen Tampil Akibat Patah Tulang
-
Iklan Lawas Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Viral, Diduga Awal Kisah Buku Broken Strings
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad