Sempat mengaku dihubungi orang suruhan Ridwan Kamil, bahkan dia diancam akan dipenjarakan dan gertakan lainnya, Lisa mengungkapkan kondisinya.
Lisa mengaku kalau sekarang baik-baik saja lewat postingan di akun Instagramnya. "I'm okay," imbuhnya.
Siapa Lisa Mariana?
Sosok Lisa Mariana ini tak asing lagi dengan dunia entertainment. Dalam sebuah wawancara dengan Suara.com pada 2020, Lisa mengawali karier sebagai model pada 2015.
Tak patah semangat, dia mempercantik diri dan meraih body goals-nya agar dilirik untuk menjadi model. Debut modelnya ini dengan mengikuti audisi ajang Miss Popular meski waktu itu dia tak lolos.
Akhirnya dia lolos untuk pemotretan In My Room. Sebuah halaman di majalah Popular yang seleksinya cukup ketat katanya.
Bukan hanya model, Lisa juga bisa menunjukkan bakat aktingnya dengan bermain film layar lebar. Meski tadi dijelaskan film apa yang saja yang pernah dibintanginya.
Tak hanya mengandalkan profesinya sebagai model atau selebgram, Lisa Mariana juga merambah ke dunia bisnis.
Lisa diketahui memiliki bisnis pakaian dalam hingga piayama. Selain store, dia mempromosikan produk-produknya di akun @lmpbrandedstufff.
Baca Juga: Sederet Pengakuan Kontroversial Lisa Mariana saat Bongkar Dugaan Perselingkuhan Ridwan Kamil
Meski bukan artis terkenal dan sering wira-wiri di teve, tetapi perempuan bernama panggung Lisa Mariana Presley ini memiliki cukup banyak teman artis.
Dari akun Instagramnya, beberapa artis tampak follow Lisa antara lain: Elly Sugigi, Cupi Cupita, Natalie Holshcer, Medina Zein, Balena, Sherly A Brawijaya, Salmafina Sunan hingga Young Lex.
Lisa Mariana pun mendapatkan dukungan dari sederet rekan artis. Cupi Cupita salah satunya.
"Semangat sayang. Semoga Allah selalu lindungimu dan anakmu amin yra. Kalau ada yang bisa kubantu. InsyaAllah aku bantu. Aku support u," bunyi chat Cupi Cupita yang bikin Lisa terharu dan merasa bersyukur punya teman baik.
Terbaru, dia juga dapat dukungan dari Young Lex yang sudah bersahabat lama dari 2015.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Sederet Pengakuan Kontroversial Lisa Mariana saat Bongkar Dugaan Perselingkuhan Ridwan Kamil
-
Usai Ngaku Punya Anak dari Ridwan Kamil, Lisa Mariana Kini Ribut dengan Jeje Slebew
-
Lisa Mariana Kebanting, Istri Ridwan Kamil Dinilai Punya Aura Berkelas Saat Jadi Dosen
-
Lisa Mariana Akui Perbuatannya dengan Ridwan Kamil Salah: Tapi Saya Gak Pernah Hubungi Duluan
-
Berpeluang Dilaporkan Ridwan Kamil, Lisa Mariana Ungkap Kondisi Terkini
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau