Suara.com - Pengakuan artis yang kini menjabat anggota DPR RI Nafa Urbach terkait persoalan rumah tangganya dulu dengan Zack Lee kembali viral.
Dalam podcast dua tahun bersama Daniel Mananta yang dibagikan ulang akun gosip, Nafa mengaku diselingkuhi Zack hingga tarusan kali.
Mulanya, Nafa Urbach di podcast tersebut membahas momen ketika menyambangi masyarakat di daerah pilihannya (dapil), yakni Magelang, Jawa Tengah.
Merasa memiliki masalah rumah tangga yang sama dengan ibu-ibu di daerah tersebut, ia pun mencuri hati rakyat dengan menceritakan nasibnya saat menikah dengan Zack Lee.
"(Nafa Urbach bertanya) Ibu-ibu siapa yang di sini diselingkuhi sama suaminya? (ibu-ibu menjawab) 'Saya, Mbak Nafa!'. Siapa yang di sini di-KDRT suaminya? 'Saya Mbak Nafa!'" kata Nafa Urbach menceritakan interaksinya dengan ibu-ibu di dapilnya.
Meski hal yang dibahas sebenarnya kejadian traumatis, Nafa Urbach berusaha menunjukkan pembawaan yang menyenangkan di depan ibu-ibu tersebut.
Bahkan, Nafa Urbach juga mencurahkan isi hatinya dengan tawa ketika menceritakan pengalaman rumah tangganya dahulu.
"Oke ibu-ibu, saya mau cerita nih, gue bilang gitu kan. Diselingkuhi berapa kali? Dua kali? Ah, masih dikit. Enggak ada apa-apanya sama aku, bu," imbuh Nafa Urbach, masih mencontohkan interaksinya dengan masyarakat.
"Kalo masih diselingkuhi satu kali, dua kali, tiga kali, empat kali, lima kali, enggak apa-apa! (Ibu-ibu bertanya) 'Emangnya Mbak Nafa berapa kali?'. Hmm, enggak usah ditanya, ada 50 kali lebih! Lebih dari 100 kali. Jadi ibu-ibu aman!" kata Nafa Urbach menambahkan.
Baca Juga: Baru Tahu Usai Jadi Produser, Nafa Urbach: Ada Artis yang Suka Bikin Masalah di Lokasi Syuting
Anggota DPR RI dari Fraksi Nasdem itu mengatakan bahwa selama kampanye ia tidak pernah mendeklarasikan program-programnya. Namun, dengan cara menceritakan kisahnya itu ia justru menjadi dekat dengan rakyat.
Kini dari cerita-cerita kelam yang dibadikan di dapil, Nafa berhasil melenggang ke Senayan.
Pengakuan Nafa Urbach tersebut membuat warganet terkejut. Pasalnya, ia belum pernah menceritakan pastinya berapa banyak sang mantan suami berselingkuh dari dirinya.
"Secantik Nafa Urbach aja diselingkuhi 100 kali, nggak habis pikir," ujar seorang warganet.
"Nafa ini nucin banget ya sama lakinya? Gimana perasaannya diselingkuhi ratusan kali tapi masih bertahan? Jangankan ratusan, satu kali selingkuh aja udah nggak aman dan nggak oke," kata warganet yang lain.
"Sejauh ini, kuat sekali Mbak Nafa nyimpen derita ini sendirian," ujar warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Bikin Merinding, Kisah Nafa Urbach Hadapi Langsung Hantu Banaspati yang Muncul di Rumahnya
-
Pendidikan Nafa Urbach, Berani Senggol Kepala BPJS Kesehatan Magelang
-
Diduga Tanggapi Kisruh Nikita Mirzani dan Reza Gladys, Nafa Urbach Malah Tuai Kritik
-
Nafa Urbach Murka ke Kepala BPJS Kesehatan Magelang: Jangan Main-main Maya Susanti!
-
Baru Tahu Usai Jadi Produser, Nafa Urbach: Ada Artis yang Suka Bikin Masalah di Lokasi Syuting
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki