Suara.com - Hotman Paris diduga menyindir Baim Wong yang diduga sengaja membocorkan rumor soal penyakit HIV yang diidap Paula Verhoeven.
Melalui media sosialnya, pengacara kondang itu mengungkapkan rasa prihatinnya atas rumor yang beredar soal penyakit yang diidap Paula.
Hotman khawatir jika nanti anak-anak Baim dan Paula diejek oleh teman-teman di sekolahnya imbas rumor tersebut.
“Kenapa kamu tega umumkan ibu dari anak-anakmu kena HIV? akan jadi bahan olok-olok ejekan di sekolah anak,” tulis Hotman Paris melalui akun Instagram pribadinya dikutip pada Rabu (23/4/2025).
Unggahan Hotman Paris itu mendapat respons beragam dari warganet.
"Bener bang setuju, mental anak harus dijaga," kata akun @momm***
"Padahal gak ada loh Baim umumkan, coba cari di mana gak ada tuh Baim bilang gitu," komen akun @mi_ra***
"Salah satu ciri NPD adalah lack of empathy. Sulit berempati bahkan untuk anaknya sendiri," kata akun @ams***
Baca Juga: Hotman Paris Ungkap Isi DM Dengan Paula Verhoeven Soal Baim Wong, Sebut Tak Tepat Ngadu ke KY
Sebelumnya Hotman juga sempat meminta agar diduga Baim Wong mau memeriksakan ulang kesehatannya jika memang rumor soal penyakit HIV tersebut benar.
“Kalau benar seorang istri mengidap penyakit HIV, tentu harus dicek ulang apakah suaminya juga mengidap HIV,” kata Hotman.
Menurut Hotman, jika memang sang istri positif HIV, maka kemungkinan besar sang suami juga ikut tertular penyakit tersebut.
“Jadi ada baiknya si suami segera mengecek kesehatannya ke dokter, cek ke lab untuk tidak membahayakan orang,” ujarnya.
Rumor Soal Penyakit yang Diidap Paula Verhoeven
Rumor soal Paula mengidap HIV itu mulanya mencuat lewat unggahan akun Instagram @nikmine.
Berita Terkait
-
Paula Verhoeven Ganti Kontak Niko dengan Nama Cewek Biar Tak Salah Paham: Gimana Ya Ngomongnya
-
Paula Verhoeven Membela Diri, Hanya Ngobrol dan Curhat Biasa Dituding Selingkuh
-
Paula Verhoeven Ungkap Fakta Mengejutkan Soal NS: Dia Mau Datang dengan Istrinya
-
Apa Ciri-ciri HIV? Penyakit Berbahaya, Dituding Diderita Paula Verhoeven Jelang Jadi Istri Baim Wong
-
Isu KDRT Mencuat, Paula Verhoeven Akui Dimaki Baim Wong di Depan Orang Lain
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Raisa dan Hamish Daud Dikabarkan Sudah Pisah Rumah, Begini Kata Pengacara
-
Ririn Dwi Ariyanti Senyam-senyum Ditanya Rencana Nikah Usai Jonathan Frizzy Bebas Penjara
-
Kuasa Hukum Buka Suara Soal Alasan Raisa Gugat Cerai Hamish Daud
-
Harus Istirahat Total, Dwi Andhika Alami Tekanan Mental Akibat Penyakit Serius
-
Tangis Pecah di Solo! Air Mata di Ujung Sajadah 2 Resmi Tayang di Seluruh Bioskop
-
Dianggap Pemborosan Uang Negara, Sidang Online Ammar Zoni Diprotes Keras Pengacara
-
Beri Dukungan Moral, Pesan Vidi Aldiano untuk Raisa di Tengah Badai Perceraian Bikin Haru
-
Merasa Keterlaluan Dituntut 11 Tahun Penjara, Nikita Mirzani: Apa Keadilan Diukur dari Amarah JPU?
-
Dwi Andhika Jalani Operasi Serius Akibat Infeksi Langka di Paha Setelah Tifus dan DBD
-
Dahsyatnya Dukungan Fans, HP Pengacara Ammar Zoni Sampai Nge-hang Digeruduk Protes Netizen