Putri Anne lantas menjawab, "Ya menurut lu kenape. Ya iya lah karena gue cerai."
Putri Anne bahkan menyebut jika ia masih menjadi istri Arya Saloka, maka ia pasti masih mengenakan hijab.
"Kalau gue masih jadi bini dia, gue masih pakai lah (hijab),” kata artis kelahiran Semarang ini.
Pengakuan blak-blakan Putri Anne soal alasannya lepas hijab itu menuai sorotan. Meski keputusannya kurang tepat, namun ternyata banyak netizen yang memaklumi.
"Karena sangat terlalu sakitnya dia sampai begini. Nggak apa-apa Mba Anne, dia juga nggak ganteng-ganteng banget kok, bisa lah dapet lebih dari dia,” komentar akun @rya_*
"Dia udah nutup aurat buat suami. Tapi suaminya malah blak-blakan demen ama perempuan yang umbar aurat, ya kecewa lah dia. Sia-sia nurut sama suami,” komentar akun @lafn***
Putri Anne mulai memutuskan melepas hijab pada 2023. Banyak yang menduga keretakan rumah tangganya dengan Arya Saloka jadi alasan penampilannya mendadak berubah.
Sementara itu Arya Saloka diduga menjalin hubungan dengan wanita idaman lain. Nama lawan mainnya, Amanda Manopo di sinetron Ikatan Cinta sempat diyakini netizen sebagai penyebab perceraiannya dengan Putri Anne.
Arya Saloka dan Putri Anne pertama kali bertemu di dunia hiburan Indonesia, di mana keduanya terlibat dalam proyek yang sama.
Baca Juga: Diceraikan 4 Tahun Kemudian, Putri Anne Curhat Rela Arya Saloka Ciuman dengan Perempuan Lain
Seiring berjalannya waktu, kedekatan mereka berkembang dari rekan kerja menjadi pasangan yang saling mendukung satu sama lain.
Berita Terkait
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
-
Tinggalkan Zona Nyaman, Arya Saloka Jadi Anjelo dan Preman di Series Algojo
-
Sindiran Endipat Wijaya Soal Donasi 10 M Lewat Ferry Irwandi di Rapat DPR Picu Amarah Para Artis
-
4 Pengorbanan Arya Saloka di Series Algojo, Rela Diet 14 Kg hingga Mata Berdarah
-
Sisi Gelap Tanjung Priok di Series 'Algojo', Transformasi Arya Saloka dari Anjelo Jadi Tukang Jagal
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial