Suara.com - Firsta Yufi Amarta finalis dari Jawa Timur terpilih menjadi Puteri Indonesia 2025.
Di malam puncak Pemilihan Puteri Indonesia 2025 yang digelar pada Jumat (2/5/2025), Firsta Yufi Amarta berhasil mengalahkan finalis asal DKI Jakarta I, Melliza Xaviera Putri Yulian.
Posisi kedua membuat Melliza Xaviera Putri Yulian menyandang gelar Puteri Indonesia Lingkungan 2025.
Sementara Puteri Indonesia Pariwisata adalah finalis dari Sumatera Selatan I Salma Ranggita yang berada di posisi ketiga.
Di posisi keempat sekaligus Puteri Indonesia Pendidikan ialah Rinanda Aprillya Maharani finalis asal Kalimantan Timur.
Yuk kenalan lebih jauh dengan sosok Firsta Yufi Amarta Puteri Indonesia 2025 melalui ulasan berikut ini.
1. Biodata Firsta Yufi
Firsta Yufi Amarta Putri merupakan Puteri Indonesia 2025 asal Jawa Timur yang lahir di Banyuwangi, 1 Maret 2001.
Firsta Yufi merupakan anak sulung dari dua bersaudara. Adik laki-lakinya bernama Rifbetha Mario Nugra Akbar, mahasiswa S1 Teknik Sipil Universitas Diponegoro.
Orangtua Firsta Yufi meninggal dunia pada 2020 saat pandemi Covid-19 melanda.
Baca Juga: Bulan Depan Konser, Rossa Malah Jatuh di Panggung Puteri Indonesia
Ikuti akun Instagram dan TikTok Firsta Yufi dengan username @firstayap untuk mengetahui lebih jauh seperti apa aktivitasnya sehari-hari.
2. Pendidikan Firsta Yufi
Firsta Yufi menyandang gelar S.M. dan S. Psi. di belakang namanya setelah menyelesaikan kuliah S1 di dua universitas.
Firsta Yufi diketahui lulusan SMA Negeri 1 Giri Banyuwangi (2016-2019) dan S1 Psikologi Universitas Brawijaya, Malang (2019-2022).
Cewek yang akrab disapa Fia itu kemudian melanjutkan pendidikan S1 Manajemen di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Koperasi Malang (2020-2023).
Saat ini Firsta Yufi masih menjadi mahasiswi aktif Magister Manajemen di Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.
3. Karier Firsta Yufi
Mimpi menjadi Puteri Indonesia telah dipunya Firsta Yufi sejak kecil menurut cerita sang adik, Rifbetha Mario.
Berita Terkait
-
Bulan Depan Konser, Rossa Malah Jatuh di Panggung Puteri Indonesia
-
Kasus Sengketa Warisan Keluarga, Indira Sudiro eks Puteri Indonesia Kecewa Penggugat Absen di Sidang Mediasi
-
Lekat dengan Kehidupan Puteri Indonesia: Kalau Gabut Ngapain Ya?
-
Profil Indira Sudiro, Puteri Indonesia Pertama Bak ABG di Usia 52 Tahun
-
Main Hobi Mahal dari 2018, Circle Aaliyah Massaid Bikin Ngeri: Kevin Sanjaya sampai Puteri Indonesia
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Iko Uwais Bergabung di Film Road House 2, Main BarengJake Gyllenhaal danHidetoshi Nishijima
-
Film Hollywood di Netflix November 2025, Horor Klasik Sampai Komedi Nostalgia
-
Produseri Film 'Timur', Nagita Slavina Temukan Kesamaan Sensasi Genre Action dan Horor
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut